Metode penelitian kualitatif sering disebut juga metode penelitian naturalistik karena penelitiannya dilakukan pada kondisi yang lamaiah, bahkan disebut juga sebagai metode etnografi karena pada awalnya, metode ini lebih banyak digunakan untuk penelitian bidang antropologi budaya; dan disebut sebagai metode kualitatif karena data yang terkumpul dan analisisnya lebih bersifat kualitatif. Metode …
Meskipun sudah banyak buku yang membahas metode penelitian,bukan berarti sudah using untuk menguraikan kembali salah satu metodologi yang sekarang ini sedang digandrungi oleh para peneliti dan mahasiswa, yaitu metodologi penelitian kualitatif. Berbagai penelotian yang dilakukan dewasa ini sebagain besar menggunakan paradigma penelitian kualitatif, baik yang fenomenologis, naturalistik maupun …
Buku yang komprehensif lagi cemerlang ini membedah topik sentral tentang silabus kajian media mutakhir. Melalui contoh-contoh yang membantu, buku ini menjelaskan berbagai konsep kunci dan menghubungkannya dengan materi media yang aktual. Dengan berlandaskan proses komunikasi, teks ini mengarahkan pembaca dari institusi sebagai sumber melalui konsep produk dan pesan hingga berbagai pertanyaan te…