Buku ini menyoroti suatu aspek masyarakat Madura yang kurang dikenal, baik di Indonesia maupun di luar negeri, yaitu kegiatan keseniannya. Metode penelitian etnografis yang dipergunakan oleh penulis mengamati kesenian dari tingkat estetis sampai tingkat sosialnya, serta proses penciptaan yang nyata sampai sumber materialnya, sehingga mengungapkan kaitan struktural bentuk kesenian ini di bidang …
Dalam semiotik makna didefinisikan secara erat dengan tanda, tetapi hubungan antara makna dan tanda dikonseptualkan secara berbeda jika pendirian teroritis berbeda. Karangan-karangan yang dimuat dalam penerbitan ini membahas topik-topik yang khusus berkaitan dengan artefak termasuk media visual atau yang dijadikan media visual. Artefak adalah benda fisik yang mengalami olahan oleh tangan manusi…