Buku ini mengasumsikan ketiadaan pengetahuan dalam bidang kajian komunikasi pada pembaca. Bagi mahasiswa yang belum pernah mempelajari kajian komunikasi sebelumnya, buku ini menawarkan gagasan tentang apa yang harus dipersiapkan dan dilakukan. Bagi mahasiswa yang telah mempelajari kajian komunikasi dan media di perguruan tinggi, buku ini menyuguhkan bantuan pembalajaran yang padat dan komprehensif
Nyaris tidak bisa disangkal bahwa setiap manusia memerlukan komunikasi dalam berbagai kehidupan. Bisa dibayangkan jika manusia tida melakukan proses komunikasi dalam kehidupan maka bisa jadi civilization tidak akan terbangun. Tulisan dalam buku ini cukup memberikan khazanah terhadap pemahaman kita tentang kajian komunikasi kotemporer diberbagai bidang. Kumpulan tulisan di buku ini tidak dibatas…