Buku Teks
Legenda Kertas: Menelusuri Jalan Sebuah Peradaban
Tanpa kita sadari, dalam waktu yang merentang panjang, kehidupan manusia banyak bergantung pada kertas. Benda budaya ini sudah dikenal paling tidak sejak sekitar abad ke-2 M di negeri Cina. Dengan ditemukannya sarana cetak mencetak pada sekitar 1405, terlebih-lebih sejak dimanfaatkannya serat kayu dan berbagai jenis pulp sebagai bahan baku kertas yang terpenting pada abad ke-19. Lewat buku ini sejumlah cendikiawan merefleksikan berbagai dimensi dari peradaban tersebut.
Tidak tersedia versi lain