Buku Teks
Filsafat Ilmu: Sejarah dan Ruang Lingkup Bahasan
Micheal Foucault adalah seorang filsuf Perancis, sejarawan ide, teori sosial, ahli bahasa dan kritikus sastra. Teori-teorinya membahas hubungan antara kekuasaan dan pengetahuan, dan bagaimana mereka digunakan untuk membentuk kontrol sosial melalui lembaga-lembaga kemasyarakatan, terutama penjara dan rumah sakit. Meskipun sering disebut sebagai pemikir post-strukturalis dan postmodernis, Foucault menolak label-label ini dan lebih memilih untuk menyajikan pemikirannya sebagai sejarah kritis modernitas. Pemikirannya telah sangat berpengaruh bagi kedua kelompok akademik dan aktivis. sosok yang pernah mengguncang jagat akademis Eropa. Dua komentator Foucault pernah harus merevisi kategori struktutralis yang diatributkan padanya. Banyak kelompok menghujatnya dengan berbagai sebutan. Seorang Profesor Amerika mengejeknya sebagai Crypo-Marxis. Begitulah Foucault, dengan citarasa bahasanya yang tajam mengguncang, dia mencoba menyusup dalam gelap pekatnya menara modernisme dan semua kekuasaan yang berpotensi absolut. Tak ayal lagi, kehadirannya membawa seberkas api asa bagi masa depan sejarah pemikiran manusia yang terancam stagnan dan bangkrut..
Tidak tersedia versi lain