Buku Teks
Kematian : Sebuah risalah tentang eksistensi dan ketiadaan
“Selama kita hidup, kematian tak ada, dan ketika kematian datang, kita yang tak lagi ada.” Demikian tulis Damm. Sepanjang jejak sejarah filsafat barat, membicarakan kematian pun menjadi problem akut dan kronis;bagaimana kita bisa mengetahui sesuatu yang tidak pernah dialami oleh manusia yang masih ada bersama kita? Inilah buku dari penekun eksistemsialisme muda yang pantas dibaca, ditulis denga ketat sekaligus lincah dan menghanyutkan kita dalam eksplorasi kematian yang radikal.
Tidak tersedia versi lain