Buku Teks
Ki Hadi Sugito; Guru Yang Tidak Menggurui
Ki Hadi Sugito adalah dalang handal dan terkenal ini sudah meninggal empat tahun yang lalu, namun hingga kini hampir setiap malam suaranya terdengar di radio-radio, terutama di daerah istimewa yogyakarta dan sekitarnya. Ki Hadi sugito pantas menduduki tataran dalang sejati, yaitu tingkatan paling tinggi yang menguasai aspek-aspek pedalangan secara lahir dan batin serta mampu menerapkannya didalam kehidupan, bukan lagi sebagai dalang dalam wilayah wikalpa, guna, purba atau wasesa. Buku ini diharapkan bisa mengisi kekosongan dan keterbatasan publikasi ilmiah dibidang pedalangan khusunya pedalangan gaya yogyakarta, selain juga diharapkan dapat menginspirasi para "Hadi Sugito" muda ternama yang sedang atau akan menempuh studi di jurusan Pedalangan ISI Yogyakarta.
Tidak tersedia versi lain