Text
Disain Produk:Analis dan konsep disain jilid 1-3
Dalam kehidupan sehari-hari, kita mengamati tingkah laku manusia yang bervariasi. Reaksi mereka terhadap sesuatu juga berbeda-beda. Pertanyaannya, bagaimana menjelaskan hal ini?Ada banyak penjelasan yang dikemukakan oleh berbagai disiplin ilmu, misalnya filsafat, ilmu agama, sosiologi, psikologi dan sebagainya.Ilmu psikologi, sebagai ilmu yang menjelaskan tingkah laku manusia, akan bertanya, apakah sebagian besar tingkah laku manusia disebabkan oleh faktor-faktor internal, yaitu produk-produk kodrat. Jawaban terhadap pertanyaan di atas akan dijelaskan dalam buku yang terdiri atas dua jilid ini. Buku ini cenderung mengemukakan bahwa faktor-faktor internal dilihat sebagai penyebab tingkah laku manusia.
Tidak tersedia versi lain