Text
500 Tokoh Muslim Dunia Paling Berpengaruh Saat Ini
Salah satu tujuan penerbitan buku ini adalah untuk memastikan pengaruh sejumlah tokoh muslim pada masyarakat atau atas nama komunitasnya. Adapun yang dimaksud dengan Tokoh Berpengaruh dalam hal ini adalah: siapa saja yang memiliki kekuasaan (berupa budaya, ideologi, finansial, politik, atau selainnya) untuk membuat perubahan yang akan memberi dampak besar bagi Dunia Muslim. Meskipun perlu dicatat bahwa dampak yang dimaksud bisa positif atau negatif, tergantung sudut pandang masing-masing pembaca. Diantara pribadi-pribadi Muslim dari serangkaian kategori pengaruh (total ada 13 kategori): Sarjana, Pelaku Politik, Pejabat Pemerintah Bidang Agama, Dai dan Pembimbing Spiritual, Kedermawanan, Derma & Pengembangan, Permasalahan Sosial, Perniagaan, Ilmu Pengetahuan & Tekhnologi, Seni & Budaya, Qori (Pelantun Al-Quran), Media, Selebriti & Bintang Olahraga, Sosok Radikal/Pergerakan tersebut, tahukah Anda bahwa tokoh-tokoh dari Indonesia ternyata cukup diperhitungkan di mata Dunia
Tidak tersedia versi lain