Pertunjukan broadway di Indonesia berhasil diadakan oleh rumah produksi bernama TEMAN. Dengan menggunakan beberapa benchmarking yang sudah menjadi ciri khas broadway, maka pantaslah pementasan broadway di Indonesia dikaji melalui pendekatan benchmarking. Beberapa teori utama digunakan antara lain teori dan proses benchmarking, teori pengelolaan seni pertunjukan, gaya kepemimpinan, manajemen s…
Tujuan penelitian ini untuk memahami fenomena apropriasi musikal ansambel musik Eropa dan gamelan Jawa pada iringan tari di Keraton Yogyakarta, khususnya pada permainan komposisi gendhing gati mardawa, gati raja, serta gendhinggendhing iringan beksan lawung ageng yang terdiri dari: gendhing ron ing tawang, rog-rog asem dan bima kurda. Berawal dari pengalaman masa kanak, remaja, hingga dewasa, m…
Penelitian ini bertujuan untuk memahami fenomena transformasii media komunikasi Tahuri dari penanda budaya menjadi penanda musikal dalam kehidupan masyarakat Hutumuri. Transformasi memang bukan sebuah fenomenayang baru dalam kehidupan masyarakat. Namun, secara spesifik belum diketahui faktor pendorong transformasi Tahuri dalam kehidupan masyarakatHutumuri yang dikaitkan dengan kemampuan perseps…
Tujuan penelitian ini untuk memahami fenomena apropriasi musikal ansambel musik Eropa dan gamelan Jawa pada iringan tari di Keraton Yogyakarta, khususnya pada permainan komposisi gendhing gati mardawa, gati raja, serta gendhinggendhing iringan beksan lawung ageng yang terdiri dari: gendhing ron ing tawang, rog-rog asem dan bima kurda. Berawal dari pengalaman masa kanak, remaja, hingga dewasa, m…
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran elemen dan ekspresi musikal atau unsur musikal yang dapat mempengaruhi emosi musikal seseorang. Namun, emosi musikal seseorang dapat dipengaruhi oleh musik masih menjadi perdebatan hingga saat ini di kalangan para ahli. Maka menurut mereka masih diperlukan peneltian lebih lanjut dalam lingkungan budaya masyarakat yang beragam di dunia. Makna lantunan…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh pengertian yang lebih komprehensif berdasarkan tradisi dan perilaku masyarakat, tentang makna teks dan aspek musikal lantunan nama eb dalam praktik ritual kematian Suku Yaghai. Hal ini dilatarbelakangi karena adanya asumsi bahwa lantunan nama eb memiliki makna bunyi yang berbeda dengan pandangan musikologi barat dalam terjadinya bunyi-bunyian …
Penggunaan model pembelajaran yang tidak tepat pada materi mencipta musik kontemporer telah memberi dampak terhadap tidak tercapainya target ketuntasan belajar siswa pada mata pelajaran seni budaya di kelas XII (SMA). Salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan membuat prosedural komposisi berbasis alphabet sebagai tawaran dalam membuat model pembelajaran yang fleksibel, akur…
Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan mengenai fungsi dan tujuan penggunaan musik dalam pertunjukan musikalisasi puisi, serta menjelaskan proses penciptaan musik yang dapat mendukung pemahaman isi dan makna dari puisi yang dibawakan. Permasalahan dalam penelitian ini adalah adanya pro-kontra dalam musikalisasi puisi berkaitan dengan musik yang digunakan dalam pertunjukan tersebut. Musikalis…
Musik merupakan salah satu media dari unsur kebudayaan yang cukup rumit serta unik dalam mempelajari suatu identitas. Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan peran interlocking repertoar Dot Diot sebagai manifestasi identitas musik suku Dayak Kenyah. Eksistensi repertoar Dot Diot dalam berbagai ritual adat suku Dayak Kenyah memiliki peluang untuk meng…
Para filsuf dan puritan mungkin menolak gagasan bahwa musik memiliki makna 'ekstra-musik' apa pun, makna apa pun di luar apa yang secara objektif terdapat dalam catatan, bentuk atau hubungan struktural yang harus dapat dipahami oleh pendengar yang kompeten. Posisi ini memang telah menemukan beberapa advokat terkemuka, dari Hanslick hingga Stravinsky dan sebuah sekolah modern yang terdiri atas p…
Buku ini merupakan buku pertama di Indonesia yang membahas bagaimanamenulis tentang musik. Berisi tidak hanya sekedar tips prkatis, tapi disertai kunci-kunci pendalaman wawasan teoritik. Membantu sispa saja, baik itu jurnalis, mahasiswa, dosen, musisi, atau masyarakat umum yang ingin menulis tentang musik sesuai kaidah jurnalistik dan ilmu musik
Drama musikal merupakan bentuk seni yang saat ini mulai populer, khususnya di kalangan anak muda. Padahal, drama musikal adalah salah satu bentuk seni multidisipliner yang memiliki kompleksitas tinggi dan membutuhkan team work yang kuat. Fenomena ini menandakan bahwa generasi muada saat ini sangat kuat dan passionate dalam berkesenian. Buku ini adalah buku pertama berbahasa Indonesia yang memba…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana elemen musikal dalam Weightless dapat digunakan dalam komposisi Leke untuk mengurangi tingkat kecemasan pasien preoperative. Kecemasan preoperative akan menjadi sebuah faktor resiko untuk status kecemasan postoperative jika tidak diberikan intervensi secara tepat. Kecemasan dapat menimbulkan reaksi yang agresif dan meningkatkan pengalama…
Intuisi jauh lebih penting dibanding mengikuti suatu petunjuk baku atau teknik komposisi. Intuisi adalah format pendidikan terbaik dalam proses penciptaan komposisi musik. Intuisi dalam konteks musik dapat menjadi suatu kajian yang masuk akal dan menarik. Musik, yang berkaitan erat dengan kreativitas, adalah salahsatu bidang yang memiliki ciri intuitif bagi setiap orang, baik dalam penciptaan m…
Disertasi ini adalah sebuah diskripsi proses dan hasil penciptaan komposisi musik yang berjudul Transformasi Nagara Krtagama dalam Simfoni Indonesia Mulia. Karya ini diciptakan untuk orkestra, paduan suara, dan beberapa instrumen gamelan Jawa. Ide penciptaan karya ini bermula dari kekaguman penulis pada kebesaran nama Kerajaan Majapahit yang di kemudian hari timbul kegelisahan subjektif penulis…
Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan metode penerapan konsep ekstramusikal yaitu mpresi sleep paralysis dalam karya musik. Melalui sintesis aspek ekstra- dan intra-musikal, disonansi kognitif atas kondisi sleep paralysis dianalogikan dan ditransformasikan menjadi konsep komposisi musikal. Korelasi aspek ekstra- dan intra-musikal memungkinkan/menentukan persepsi pengaturan material dan …
Paduan suara sebagai kumpulan individu yang bernyanyi bersama dalam satu kelompok disebut memiliki potensi untuk memfasilitasi kecerdasan emosional dan kecerdasan sosial. Namun, paduan suara memiliki jenis yang beraneka rupa dengan perbedaan individu yang juga beragam. Paduan Suara Mahasiswa, salah satu jenis paduan suara yang banyak dijumpai di Indonesia merupakan jenis paduan suara dengan lat…
emberdayaan masyarakat merupakan suatu proses di mana masyarakat, khususnya mereka yang kurang memiliki akses ke sumber daya pembangunan, didorong untuk meningkatkan kemandiriannya di dalam mengembangkan perikehidupan mereka. Pemberdayaan masyarakat juga merupakan proses siklus terus-menerus, proses partisipatif di mana anggota masyarakat bekerja sama dalam kelompok formal maupun informal untuk…
Kajian selera musikal sudah dilakukan oleh beberapa sarjana dan peneliti sebelumnya. Berbagai temuan sudah disumbangkan dalam perkembangan kajian ini. Penelitian ini juga bertujuan untuk mengisi sumbangan teoritis ke kajian selera musikal tersebut. Satu kasus yang dibahas dalam penelitian ini adalah masalah sanksi politis berupa pemenjaraan kelompok musik Koes Bersaudara oleh Soekarno. Hal ini …
Musik dan trance adalah dua unsur yang terdapat dalam sebuah ritual Tatung. Selama ritual berlangsung musik selalu dibunyikan. Kondisi trance yang terjadi pada Tatung, dipercaya oleh masyarakat memiliki kekuatan untuk mengusir roh jahat serta menolak bala dan penyakit. Terdapat tiga persoalan yang diidentifikasi dalam penelitian ini. Pertama, mengidentifikasi sejauh mana peran musik mendukung k…
Buku Hubungan fungsional volume I: struktur musikal - aspek ekstra musikal musik vokal etnik Minahasa karya Dr.Perry Rumengan dapat dibaca dari dua perspektif. Perspektif pertama merujuk jauh ke masa lampau, yaitu penemuan pythagoras di abad ke 5 SM bahwa interval yang utama dari tangga nada dapat diekspresikan dengan perbandingan antara bilangan-bilangan.Perspekstif kedua tidak lain dari plura…
Buku Hubungan fungsional volume I: struktur musikal - aspek ekstra musikal musik vokal etnik Minahasa karya Dr.Perry Rumengan dapat dibaca dari dua perspektif. Perspektif pertama merujuk jauh ke masa lampau, yaitu penemuan pythagoras di abad ke 5 SM bahwa interval yang utama dari tangga nada dapat diekspresikan dengan perbandingan antara bilangan-bilangan.Perspekstif kedua tidak lain dari plura…
Buku ini bukan buku ilmiah yang seperti umumnya difahami para ilmuwan dan yang biasanya penulis sampaikan sebagai guru dalam bidang ilmunya,ilmu linguistik. Apa yang disajikan pada buku ini bersumber dari keprihatinannya akan masa depan bangsa. Tentu saja sangat banyak manusia Indonesia yang masih mempunyai integritas tinggi, bermoral luhur,jujur, serta hidup untuk bersama membangun bangsa. Buk…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kesenian gendèr wayang yang sudah mulai langka pada masyarakat di Singaraja, pulau Bali. Kesenian tersebut hidup di tengah-tengah masyarakat yang secara khusus berada pada lingkup masyarakat karawitan. Mereka sering terlibat dalam upacara keagamaan maupun acara-acara budaya yang menampilkan berbagai kesenian di dalamnya termasuk gen…
Gereja Kristen Protestan Simalungun jemaat Hang Tuah Medan merupakan gereja Simalungun yang pertama berdiri di kota Medan dan merupakan gereja pelopor GKPS di kota Medan. Dalam perkembangannya gereja ini banyak berinteraksi dalam kegiatan oikumene dan badan kerja sama antar gereja-gereja di kota Medan. Keberadaan itu ternyata mendorong adanya keinginan pengembangan peribadahan dengan mengadakan…
Tujuan dari penelitian ini yaitu, untuk mengetahui pengaruh aktivitas bernyanyi terhadap penurunan tingkat stres hassle ringan. Alasan mendasar penelitian ini adalah, bahwa aktivitas bernyanyi maupun berkaraoke telah terbukti sebagai salah satu media untuk mereduksi kondisi stres yang sedang dirasakan (berdasarkan penelitian ilmiah terdahulu, CNN Indonesia, Duniakaraoke.com.). Namun demikian, m…
Buku ini mengulas arsitektur Tionghoa dan perkembangan kota di Pulau Jawa pada umumnya secara mendalam. Gambar-gambar yang ditampilkan dengan coretan tangan mengungkap banyak segi keindahan arsitektur Tionghoa yang selama ini telah dikesampingkan dan dilupakan. Isinya tidak hanya bermanfaat bagi mahasiswa aristektur, interior desain, dan perencanaan kota sebagai ilmu pengetahuan tentang aristek…