Penelitian ini membahas fungsi dan makna lirik nyanyian andung dalam upacara kematian sarimatua pada masyarakat Batak Toba di Samosir. Secara umum, terdapat persoalan yang diidentifikasi dalam penelitian ini. Masalah utamanya adalah hata andung sudah jarang digunakan masyarakat Batak Toba. Masyarakat Batak Toba lebih sering menggunakan Bahasa Batak Toba karena tidak banyak masyarakat Batak Toba…
Tulisan-tulisan yang terdapat dalam buku ini sebagaian besar pernah dimuat di jurnal panggung, dan para penulisnya pun para pengajar di STSI Bandung. Persoalan-persoalan yang diapungkannya tampak memiliki relevansi dan urgensi yang tinggi bagi pertumbuhan teater di Indonesia. Persoalan mendasar pertama teater kita masa kini adalah kecanggungan berteater.