Penjenaman adalah hal yang harus terus dilakukan dalam mempublikasikan dan memasarkan apa yang dimiliki oleh sebuah instansi maupun perusahaan. Penjenamaan memiliki peranan penting di dalam sistem berkelanjutan yang bertujuan untuk dapat terus dinikmati dari satu generasi ke generasi yang lain. Penjenamaan terhadap Griya Seni Hj. Kustiyah Edhi Sunarso yang telah diresmikan dari tahun 2015 adala…
Beberapa kota besar di Indonesia sudah memiliki city branding dikenal oleh masyarakat luas, salah satunya adalah Sparkling Surabaya. Brand destinasi pariwisata yang memiliki makna gemerlap kota Surabaya ini telah berusia 11 tahun. Namun ternyata ada sebagian masyarakat yang tidak mengetahui akan keberadaan brand ini. Hal ini menjelaskan jika tingkat kesadaran masyarakat akan brand tersebut dini…
Batik Oey Soe Tjoen adalah salah satu batik pesisiran yang memiliki keunikan dan kekhasan sendiri yang mampu memberi dampak bagi perkembangan batik di Pekalongan. keunikan yang dimiliki membuatnya memiliki gaya yang berbeda dari batik lainnya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan estetika dan sosiologi. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, pengamatan,dan sum…