Buku ini merupakan salah satu model kajian sosiologi sastra yang belum pernah ada selama ini, buku ini juga ditujukan bagi siapa saja yang ingin memahami lebih dalam tentang dunia Bali kontemporer, melihat potret dunia sosial Bali khusunya dan melihat masyarakat melalui kaca mata pengarang umumnya. Satu kebaruan yang dimiliki buku ini adalah karena di dalamnya mencoba menyajikan pemahaman masya…
Dalam buku ini, Djenar menelanjangi berbagai persoalan-persoalan yang dialami kaum Perempuan dalam pandangan yang lebih luas dan dirangkum dalam 15 cerita berbeda. Pada titik ini, seperti biasa, Djenar dengan apik membawa kita juga ikut merasakan keresahan, kegelisahan, ketakutan, kesepian yang dialami oleh seorang Perempuan. Karakter tokoh ‘Nayla’ kembali digunakan dalam buku ini. Seakan i…
Lima naskah lakon (drama)yang dimuat dalam buku ini adalah hasil lomba penulisan naskah lakon berbasis cerita pendek yang diselenggarakan Taman Budaya DIY.Melakukan penciptaan naskah lakon yang mengadapatasi atau mengubah cerpen, bukan pekerjaan mudah. Ada pembeda penting antara cerpen dan naskah drama. Cerpen adalah karya sastra yang mengandalkan kekuatan teks untuk membangun tokoh, konfliks, …
Di tengah kerontang penerbitan buku kritik sastra, buku Kitab Kritik Sastra ini mencoba selepas dahaga masyarakat dan pengamat sastra Indonesia. Buku ini, selain coba meluruskan kesalahkaprahan pemahaman tentang konsep kritik sastra, juga berisi berbagai jenis model (praktik) kritik sastra. Setiap pembahasan karya sastra, teori, metode, dan polemik kritik berinegrasi dalam analisis, interpretas…