Kumpulan tulisan para Koreografer muda tari kontemporer Indonesia dari lingkaran Paradance Festival di Jogja. Di dalamnya, mereka bertutur tentang sejarah dan dinamika pertautan diri perjalanan hidup mereka terhadap dunia tari kontemporer dan kekaryaan mereka. Buku ini cukup pas untuk melihat pertumbuhan dan perkembangan tari kontemporer saat ini dan menjadi media refleksi para koreografer muda…
“Hari Spesial Lelaki Penyiram Bunga” merupakan karya yang terinspirasi dari kehidupan empiris penulis terhadap pengalaman bullying dengan sebutan Bencong. Pengalaman memilukan saat penulis merasa berbeda dan dibedakan memberikan efek trauma dan hilangnya rasa percaya diri sebagai imbas negatif dari bullying. Ada banyak korban bullying lainnya merasakan hal yang sama, ditindas dari komu…