Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ragam motif pucuk rebung serta mengetahui pola-pola yang terdapat pada motif pucuk rebung, penelitian ini berada di Kampung Bandar, Pekanbaru. Sumber data penelitian ini diperoleh melalui teknik observasi lapangan, wawancara, dan dokumentasi. Data yang diperoleh tersebut di analisis dengan metode deskriptif kualitatif, untuk data deskriptif kualitatif m…
Sebagai salah satu wilayah yang memiliki sejarah kesultanan - kesultanan besar di masa lampau, Melayu Riau menyimpan kekayaan seni berpakaian yang tinggi. Unsur terpenting dari pakaian tradisional Melayu adalah songket. Ciri khas kain tenun songket terletak pada hiasannya yang dibuat dari benang emas dan perak. Corak ( motif ) dan ragi ( desain ) tenun songket sangat indah, beraneka ragam, dan …