Dalam sejarah sinema Indonesia, representasi perempuan seringkali terperangkap dalam narasi patriarkal yang melanggengkan stereotip gender. Namun, munculnya film-film kontemporer seperti Marlina si Pembunuh dalam Empat Babak, Yuni, dan Like & Share menawarkan perspektif baru di mana semua film tersebut dibuat oleh perempuan dan mencoba untuk menunjukkan nilai patriarki dan mengkritisi nilai pat…
Tinta Hijau ialah karya tari yang hadir untuk merespon realitas kehidupan mengenai stigma masyarakat Tulungagung terhadap perempuan di warung kopi cethe. Berkembangnya budaya patriarki yang terjadi di lingkup warung kopi cethe memberikan stigma buruk terhadap kehadiran perempuan. Stigma masyarakat tentang keberadaan perempuan di warung kopi cethe dapat membelenggu kebebasan perempuan dan melang…
Scholar dan komposer Emil Naumann (1827-1888) belajar dengan Mendelssohn, dan komposisinya mencerminkan gaya gurunya. Dia menerbitkan beberapa karya pada estetika musik dan sejarah, yang Illustrierte Musikgeschichte, ditulis antara tahun 1880 dan 1885, adalah yang terbaik dikenal. Ia pergi melalui banyak edisi dan terjemahan bahasa Inggris ini, pertama kali diterbitkan pada tahun 1888, disiapka…
Maskulinitas dan hegemoni patriarki adalah permasalahan universal yang masih harus banyak dikaji. Selama ini penelitian persoalan gender masih lebih banyak fokus pada feminisme. Menurut penulis kasus- kasus seperti kekerasan dalam rumah tangga, perkosaan, prostitusi, perampokan dengan kekerasan, pembunuhan, penyalahgunaan narkotika bahkan korupsi, sangat besar kemungkinan penyebabnya adalah kar…