Apa yang dilakukan Rahardi Ramelan adalah olah rasa, mengekspresikan emosi dengan perasaan, dan membiarkan jiwa berjalan, mengembara dalam fantasi seni tanpa batas-batas. Pengalaman kehidupan atau pengalaman pribadi terhadap orang-orang di sekitar, kebudayaan, juga alam, membantu menghasilkan apa yang di -capture-nya menjadi berjiwa. Bagi saya, apa pun subjeknya dapat kita bentuk dan ciptakan k…
Apa yang membentuk diri, kehidupan, sifat, bahkan nasib manusia? Pencarian selama ribuan tahun menunjukkan adanya unsur pembawa pewarisan sifat antargenerasi makhluk hidup, termasuk manusia. Ternyata unsur itu bukan sesuatu yang gaib, bukan bintang-bintang jauh, melainkan ada dalam diri kita, berwujud fisik sehingga bisa ditemukan upaya sains: gen, instruksi pembentukan dan pengoperasian tubuh …
Buku ini memberikan informasi menarik kepada kita tentang serunya menghayati pengalaman musikal, meskipun berangkat dari pengalaman pribadi penulisnya, yang personal-subjektif, namun buku ini sangat informatif, memberi pengetahuan/referensi yang cukup berbobot terkait perjalanan musikal yang diceritakan, buku ini sangat cocok bafi pendidik, bagi penghobi dan komunitas musik lainnya. Salah satu …
Bagaimakah citra-citra tentang tubuh ditampilkan melaui tanda-tanda kultural? bagaimana pola pembentukan stereotipe seksual pekerja? Dengan cara bagaimana pokok-pokok gagasan itu melambung dalam konsumerisme modern? Dengan menggunakan peranti bermain gadis-gadis kecil, boneka Barbie, buku ini menjelaskan aspek-aspek penting pemaknaan kultural zaman ini. Lebih dari analisis yang melihat Barbi…
Seni dan Fotografi adalah buku pertama dari jenisnya untuk survei kehadiran utama fotografi di pusat praktek artistik dari tahun 1960 dan seterusnya. Pada penemuan, foto itu dianggap sebagai murni mekanis, obyek polos yang tidak dapat dimasukkan dalam seni rupa. Meskipun meningkatkan penggunaannya oleh seniman yang paling signifikan abad kedua puluh, hanya sejak akhir tahun 1960-an memiliki mus…