Tujuan penelitian penciptaan ini adalah untuk mengetahui bentuk pola melodi, idiom dan modus kesenian Pepongoten Gayo dan mengetahui kemungkinan lain yang dapat diterapkan dalam mengaransmen atau merangkai komposisi berlandaskan kaidah-kaidah yang ada dalam kesenian Pepongoten dengan melakukan eksperimentasi terhadap texture dan form. Penelitian penciptaan ini melakukan eksperimentasi terhadap …
Penelitian ini bertujuan untuk mengapresiasikan kebanggaan terhadap identitas saat ini yang seharusnya menjadi bagian paling terpenting bagi masyarakatnya dengan tetap menjaga, menggunakan dan melestarikannya dalam kehidupan sehari – hari. Maka dari itu Rim atau bahasa tutur merupakan jejak awal untuk merevitalisasikan pola melodi melalui tonal yang ada pada desa Kilang dan desa Latuhalat. Te…