Warna poleng dengan beraneka corak rupanya tidak bisa dipisahkan dari umat Hidnu di Bali. Jika di pulau dewata ini dikenal adanya pembagian fungsi seni tari maka terhadap kain atau busana belum diadakan seperti itu. Apakah kain poleng bisa digolongkan ke dalam busana sacral belum jelas. Dalam kenyataan di masyarakat sehari-hari, kain poleng bisa digunakan baik untuk benda-benda sakral maupun ya…
Kebahagiaan dan kesejahteraan hidup manusia sangat tergantung pada jenis dan tingkat pengetahuan dan teknologi yang dimiliki dan dikembangkan. Sedang perkembangan dan kemajuan pengetahuan dalam masa modern ini sangat tergantung pula pada kesediaan para ilmuwan untuk mengungkapkannya. Usaha mengungkapkan pengetahuan itu didasari oleh sifat ingin tahu yang dimiliki manusia.