Pada abad Sembilan belas, fotografi adalah sebuah seni yang sangat sulit sehingga hanya fotografer professional yang menguasainya. Sekarang, fotografi adalah sebuah seni dan hobi yang sudah dikenal oleh hampir semua orang, kamera modern dan filmnya juga tidak begitu mahal. Akan tetapi banyak orang mengunakan kamera dan film tanpa mengetahui cara kerjanya. Apakah kamu masih berpikir fotografi ad…
Buku tersebut disusun secara komprehensif mencakup aspek teoritis maupun praktis. Aspek teoritis mencakup pembahasan tentang sejarah, perkembangan, konsep dan prinsip animasi yang menjadi dasar penciptaan karakter kartun dan pergerakannya. Sedangkan aspek praktis membahas tentang proses digitasi gambar karakter sampai pada meng animasikan gambar secara digital dengan perangkat lunak computer gr…
Psikologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari perilaku manusia dalam hubungannya dengan lingkungan. Objek materi psikologi adalah tingkah laku manusia, yang mencukupi kekuatan-kekuatannya, modusnya, fungsinya dan aktivitasnya.Definisi dan kajian psikologis terus berkembang dinamis dan memunculkan banyak istilah baru yang belum banyak dipahami. Buku ini hadir untuk mengatasi permasalahan te…
Saman mampu menangkap carut-marut zamannya dan mengisahkannya dengan fasih, bahkan tanpa beban. Suatu zaman yang hiruk pikuk dengan peristiwa maupun lalu lintas informasi kultural, sehingga sering sukar dipahami ada daya magnet yang membuat pembaca tidak ingin melepaskannya. Pembicaraan tentang seks, cinta, politik dan agama serta perasaan-perasaan yang saling bertaut antar para tokoh digambark…