Refleksi pengalaman empiris peneliti tentang secure attachment menghantarkan pada pembahasan mengenai pengalaman bunyi khususnya timbre jidor bantengan. Berdasarkan pengalaman bunyi tersebut memunculkan pembahasan tentang recall memory bunyi yang secara konseptual terdapat pada teori brainwave entrainment. Gelombang beta dan gamma akan lebih difokuskan sebagai parameter dalam penelitian ini kar…
Musik telah berabad lamanya dipercaya memiliki kekuatan untuk menyembuhkan jiwa manusia. Sejalan dengan makin mengglobalnya teknologi dan kemajuan peradaban, selama beberapa dekade terakhir praktik dan penyambuhan melalui musik telah teruji secara empirik. Terapi musik mendapat tempat sebagai terapi yang holistik, karena teknik penyembuhannya secara langsung menyentuh aspek kognisi, afeksi, da…
Isu tentang kebangkitan spiritualitas di abad 21 sudah menjadi hal klise yang sering memancing antusiasme. Munculnya gerakan New Age, filsafat perenial, SQ, bahkan isu titik temu sains dan agama kerap dipandang sebagai isyarat kebangkitan tersebut. Indonesia pun tidak ketinggalan memeriahkan antusiasme isu kebangkitan spiritualitas tersebut. Salah satunya adalah proyek islamisasi oengetahuan ya…
Manajemen Museum menyatukan seleksi tulisan-tulisan penting tentang masalah ini oleh beberapa otoritas terkemuka di lapangan. Buku ini menguraikan perkembangan manajemen museum hingga saat ini, tantangan yang dihadapi museum saat ini dan bidang utama pengembangan di masa depan dalam manajemen dan praktik pemasaran. Makalah yang dipilih membahas isu-isu manajemen strategis seperti perumusan kebi…
Seni Islam dan Budaya Visual adalah kumpulan dari sumber primer dalam terjemahan disertai dengan esai pengantar yang jelas dan ringkas yang memberikan wawasan yang unik ke dalam sejarah estetika dan budaya dari salah satu agama besar di dunia. Mengumpulkan terjemahan penting dari sumber yang beragam seperti Al-Qur'an, sejarah pengadilan, risalah teknis kaligrafi dan lukisan, memoar kekaisaran, …