Tenun ikat sebagai karya seni warisan leluhur dan perempuan Rokirole merupakan bagian yang tak terpisahkan karena merupakan cerminan dan harga diri yang dilambangkan dalam lembaran tenunan. Kondisi dan perkembangan tenun ikat sebagai identitas tradisi budaya perempuan Rokirole, Sikka Flores Tengah saat ini terdapat kesenjangan antar kondisi tenun ikat jaman dulu dan sekarang. Perkembangan tenun…