Apakah benda itu bernilai karena kita menilainya, ataukah kita menilainya karena benda itu bernilai? Dua aliran utama dalam filsafat nilai (aksiologi) muncul untuk menjawab pertanyaan di atas. Aliran objektivisme berpendapat benda itu bernilai, terlepas apakah kita menilainya atau tidak. Sebaliknya aliran subjektivisme berpandangan, benda itu bernilai karena kita menilainya. Dua aliran yang ber…
Naga merupakan hewan mitologis yang sebagian besar masyarakat Jawa mempercayai sebagai penjaga bumi dan alam semesta. Sebagai hewan mitos yang berkembang di masyarakat, naga selalu menjadi sumber inspiratif dalam berbagai penciptaan karya seni yang sudah berkembang sejak berabad-abad lamanya. Penggambaran naga sering muncul pada candi-candi, ornamen ragam hias, perabot rumah tangga, hingga pada…