Cokek adalah bagian dari lingkungan budaya Sarnadi Adam (penulis) pada masa silam. Seni tradisi ini kini cenderung punah karena landaan budaya asing. Kerinduan individual dan kepedulian sosial pada nasib Cokek, mendorong penulis menelusuri keberadaan Cokek. Di Tangerang, tempatnya bertahan sekarang, masyarakat pendukung Cokek telah semakin menurun. Para pelaku Cokek mengalami dilema, antara ber…
Buku ini menjelaskan perjalanan moelyono dalam melibatkan diri dalam ruang masyarakat secara langsung, turun menggambar menjadi aktivitas pergerakan yang ia bawa, ke desa-desa ia menghadirkan media dunia kesenirupaan itu, belajar bersama bagaimana seni sebagai wilayah dalam membahas kemiskinan. Buku ini ialah kesaksian proses dimulai dari teluk Brumbun, dan Nggerangan, ke desa Wonorejo Tulungag…