Filsafat Seni (philosophy of art) merupakan studi tentang sifat seni, termasuk konsep seperti interpretasi, representasi, dan ekspresi; dan bentuk. Hal ini terkait erat dengan estetika, studi filosofis tentang kecantikan dan rasa.
Karl Marx tidak berangkat dari teori seni, tapi ia mewariskan banyak komentar singkat dan tulisan tentang seni dan sastra. Pada 1933, untuk pertama kalinya, karya-karya Marx itu diseleksi oleh Mikhail Lifshitz dan dimanfaatkan untuk menyusun model provisional filsafat seni Marx, Meskipun Karl Marx harus mengurusi tugas yang lebih penting, yaitu merumuskan teori estetika secara sistematis, judul…
Walaupun mempunyai kelemahan sekaligus kelebihan, buku ASAL-USUL SENI RUPA MODERN INDONESIA ini tentu saja merupakan upaya terpuji ditengah kelangkaan PUSTAKA SENI RUPA INDONESIA. Buku ini menyediakan banyak data-data berharga yang begitu sederha, begitu praktis, sehingga memudahkan kita mengenali beberapa konteks di dalam perkembangan seni rupa. Dan selain itu, buku ini juga menawarkan sejuml…
Apa itu seni, keindahan, yang sublim dan penilaian estetis? Pertanyaan-pertanyaan inilah yang seringkali menggugah mereka yang bergelut dengan seni secara praktis(misalnya para perupa, pelukis, composer, dan insan seni lainnya), dan manusia secara luas. Pertanyaan-pertanyaan itu sebenarnya telah menjadi perbincangan para pemikir sejak masa klasik, renaisans, modern dan postmodern. Sejak jaman I…