Budaya makan mi hari ini tidak lepas dari perjalanan panjang budaya orang Tionghoa yang dibawa ke Nusantara. Setiap daerah kemudian mengembangkan sajian mi yang beragam menyesuaikan dengan bahan yang tersedia. Beragamnya pendatang di berada Yogyakarta turut memengaruhi beragamnya sajian mi ini membuka peluang wisata gastronomi yang menghadirkan pengalaman multikultural. Melalui fenomena tersebu…
Gulo Puan adalah makanan tradisional dari kecamatan Pampangan yang keberadaannya mulai ditanyakan. Kesulitan untuk mengetahui keberadaan produk, menyebabkan terputusnya informasi kepada generasi Z. Kecamatan Pampangan sebagai sentra pembuatan Gulo Puan yang masih berjalan dan berkembang, belum memiliki penjenamaan visual yang mampu merepresentasikan keberadaan Gulo Puan di kecamatan Pampangan. …