Buku Studi Budaya di Indonesia ini merupakan buku daras bagi mahasiswa pemula di Fakultas Adab, Fakultas Ushuluddin, Fakultas Dakwah, dan Fakultas Ilmu Sosial dan ilmu Politik, yang sesuai dengan kebutuhan silabus yang telah ditetapkan berkaitan dengan kebudayaan Nusantara. Materi yang disajikan dipaparkan dengan bahasa yang sederhana, padat, dan mudah dicerna sehingga dapat menjadi alternatif …
Buku yang komprehensif lagi cemerlang ini membedah topik sentral tentang silabus kajian media mutakhir. Melalui contoh-contoh yang membantu, buku ini menjelaskan berbagai konsep kunci dan menghubungkannya dengan materi media yang aktual. Dengan berlandaskan proses komunikasi, teks ini mengarahkan pembaca dari institusi sebagai sumber melalui konsep produk dan pesan hingga berbagai pertanyaan te…