Berangkat dari pengalaman empiris penulis, serta pengamatan langsung sebagai seorang yang berasal dari Bali, terdapat beberapa permasalahan terkait ketidaksetaraan strata sosial masyarakat yang menjadikan kasta sebagai tolak ukur tinggi rendahnya status sosial setiap orang berdasarkan garis keturunannya. Pemahaman kasta yang keliru ini menjadi kegelisahan yang menggenang dan terus mengusik piki…
Menjaga kelestarian lingkungan alam, menelusuri pengetahuan lokal yang ada pada masyarakat Sunda Cibirubeet merupakan satu kesadaran dan semangat dalam penciptaan yang penulis lakukan. Realitas yang terjadi ketika komunitas masyarakat sudah tidak mengindahkan lingkungan adalah rusaknya tatanan alam dan pola sosialnya. Kondisi demikian tidak selaras dengan apa yang menjadi pengetahuan lokal masy…
Di Indonesia, wacana tentang PKI masih tabu untuk dibahas secara gamblang. Ketabuan pembahasan tentang PKI bahkan masih melekat sampai saat ini. Hal yang masih tabu termasuk mengenai stigma pada keluarga ex simpatisan PKI. Pemberian Stigma PKI pada keluarga ex simpatisannya memunculkan sebuah kesakitan batin yang mendalam bagi keluarga korban stigmatisasi. Salah satu korban dari stigmatisasi in…
Gresik dahulu merupakan wilayah agraris, yang masyarakatnya dikenal sebagai petani sawah dan tambak. Akan tetapi, seiring berjalannya waktu kini gresik berubah menjadi kota industri. Lahan pertanian dan tambak banyak yang beralih fungsi menjadi pabrik dan pergudangan. Adanya idustrialisasi tersebut secara tidak langsung menyebabkan dampak di bidang lingkungan, sosial, dan pendidikan. Penciptaan…
Kupu-kupu adalah hewan yang mengalami dua kali kehidupan, yang pertama ada;ah hidup sebagai ulat, hidup ulat ini akan berakhir jika ia tidak mengalami proses berubah menjadi kepompong, dan kedua adalah hidup sebagai kupu-kupu setelah melalui tahapan dalam kepompong yang kemudian berubah menjadi kupu-kupu yang indah, menarik dan memiliki kemampuan luar biasa untuk terbang. “BUTTERFLY” (Trans…
Banyaknya kerusakan alam yang menyebabkan bencana, kehancuran hingga mengakibatkan pada kemiskinan, akibatnya kehidupan sudah tidak lagi aman dan nyaman. Penebangan pohon yang membabi buta tanpa memikirkan dampak atau kerusakan yang akan terjadi. Oleh karena itu sebagai seorang manusia yang memiliki tanggung jawab dan berkewajiban menyampaikan sekaligus pelaku untuk menjaga dan melestarikan ala…
Buku ini merupakan sebuah pengantar dalam memahami konsep-konsep dasar psikologi fenomenologi-eksistensialisme. Dengan khas, penulis menyajikan pokok-pokok pikiran para tokoh fenomenologi, eksistensialisme, serta perkembangannya dalam praktik psikoterapi fenomenologi-eksistensial, serta struktur pengalaman eksietensial manusia. Dengan demikian kehadiran buku ini mampu membuka ketersembunyian da…
David Garrick (1717-1779) ini identik dengan zaman keemasan teater Inggris. Secara luas diakui sebagai seorang aktor, ia kemudian menjadi seorang manajer teater cerdik di Drury Lane. tahun yang bertanggung jawab dari Theatre Royal memastikan kekuasaan dramatis dan mengilap selebriti yang cukup sendiri. Surat-surat ini, pertama kali diterbitkan pada tahun 1831, mengungkapkan sifat suka berteman …
Pada 1800 London memiliki banyak kursi teater untuk dijual sebagai penduduk kota. Ini adalah awal dari kebangkitan ibukota sebagai pusat seni pertunjukan. Membawa hidup periode vitalitas teater yang luar biasa, David Worrall kembali memeriksa awal dari budaya selebriti di tengah-tengah pasar teater komersial monopoli. Buku ini menyajikan transposisi inovatif teori himpunan sosial ke dalam sejar…
Aslinya diterbitkan pada tahun 1909, buku ini berisi panduan dalam bahasa Inggris dan Perancis untuk patung-patung dari Katedral Chartres. teks diilustrasikan dengan lebih dari seratus pelat fotografi dari patung-patung, dengan penjelasan untuk masing-masing di kedua bahasa di halaman berikut. Beberapa foto termasuk di antara contoh yang dipublikasikan awal telephotography. Buku ini akan menjad…
Bartók menghabiskan masa kecil dan masa mudanya di berbagai kota-kota provinsi, belajar piano dengan ibunya dan kemudian dengan suksesi guru. Dia mulai menulis potongan dansa kecil pada usia sembilan, dan dua tahun kemudian ia bermain di depan publik untuk pertama kalinya, termasuk komposisi sendiri dalam program nya. Mengikuti jejak komposer Hungaria lain terkemuka, Erno Dohnanyi, Bartók mel…
Pemikiran Feminish adalah pengenalan yang jelas, komprehensif, dan tajam pada tradisi utama dari teori feminis, dari feminisme liberal, feminisme radikal, dan Marxis dan feminisme sosialis untuk perawatan berfokus feminisme, feminisme psikoanalisis, perempuan warna feminisme sebuah ecofeminsm. Feminish Thought is a clear, comprehensive, and incisive introduction to the major traditions of femi…
Menurunnya jumlah benda cagar budaya di Banyumas dalam beberapa tahun terakhir adalah sebuah masalah yang cukup serius. Masyarakat sebagai pemilik warisan budaya di Banyumas tidak banyak di libatkan dalam rangka pelestarian benda warisan budaya (tangible heritage). Keluarga sebagai organisasi terkecil dalam masyarakat perlu di berdayakan sebagai ujung tombak perlindungan dan pelestarian. Metod…
Pengaruh budaya baru yang begitu besar membuat kebudayaan lokal semakin terancam keberadaannya, salah satunya adalah Wayang Krucil. Kurangnya informasi dan pengetahuan warga Malang Raya mengenai kesenian Wayang Krucil membuat keadaan kesenian ini cukup memprihatinkan. Hal ini sangat disayangkan, mengingat kesenian Wayang Krucil dapat dijadikan aset kesenian budaya di wilayah Malang Raya. Peranc…
“Asat” adalah sebuah kata yang diambil dari bahasa jawa yang artinya adalah kering. “Asat” digunakan untuk sebuah judul dari karya seni video instalasi. Karya ini berdurasi sekitar 4 menit hingga 5 menit yang dipresentasikan dengan teknik loophing. Secara keseluruhan visual karya ini adalah sebuah instalasi sumur tradisional yang disatukan dengan video dengan cara diproyeksikan mengguna…
Program berita (news program) merupakan suatu sajian laporan berupa fakta dan kejadian yang memiliki nilai berita (unsual, factual, esensial) dan disajikan melalui media secara periodik. Sebagai suatu sumber informasi, program berita televisi merupakan salah satu media informasi yang mendapatkan kepercayaan dari masyarakat. Di balik kepercayaan ini, program berita televisi terutama seputar beri…
Video seni instalasi merupakan sistem komunikasi yang bisa menjadi medium penyampaian pesan serta wujud ekspresi dari pembuatnya. Video seni cenderung bebas dan mampu menjadi sebuah kultur media baru atau new media art, tidak terikat oleh elemen filmis terutama alur dan kronologi. Pendekatan eksperimentasi dalam mewujudkan sebuah karya video seni semakin membebaskan dalam berproses untuk mencar…