Perubahan dalam perkembangan kesenian pada gamelan Bali khususnya karawitan memberikan pengaruh besar setelah pengaruh kekebyaran dalam wilayah teknis seperti kotekan. Keberadaan kebyar yang pada awal kemunculannya memberikan nuansa baru terhadap karya karawitan instrumental, kini juga telah merambat sebagai iringan tari. Ornamentasi (kotekan) dan improvisasi pola kekebyaran melekat sebagai das…
Dalam buku ini penulis menjelaskan tesisnya mengenai kedalaman lagu gamelan di tahun 1976 merupakan reputasi menyejarah dan berpengaruh luas yang masih menggema sampai sekarang. Banyak teoritikus terpengaruh tesis ini. Tesis ini adalah wacana yang memberi kontribusi besar yang tak habis-habisnya. Teori dan analisis gendhing dalam buku ini sebagain besar terumuskan di saat ia menjadi asisten di …
Buku ini sesuai judulnya, mengisahkan perjalanan Raja Siam ke Pulau Jawa. Yang menarik, isi buku ini ternyata merupakan ringkasan catatan perjalanan Raja Siam mengunjungi Pulau Jawa sebanyak 3 kali, masing-masing pada tahun 1871, 1896, dan 1901. Buku ini ditulis dalam bahasa Inggris agar mendapatkan publik pembaca yang lebih luas. Ternyatalah, pada setiap lawatan Raja Siam ke luar negerinya sel…