Kesenjangan persepsi yang ditemukan pada kaum buruh gendong perempuan lansia menjadi kegelisahan saya dalam upaya mengingatkan kembali bagaimana mempersepsikan sesuatu. Seharusnya kaum buruh gendong perempuan ini mendapatkan predikat yang baik dimata masyarakat, karena jasa mereka sangat diperlukan dalam percaturan pasar Beringharjo, namun yang terjadi malah sebaliknya. Penelitian ini bertujuan…
Pariwisata merupakan industri terbesar abad ini. Pariwisata telah menjadi sektor andalan di dalam pembangunan ekonomi berbagai negara. Berdasarkan berbagai indikator perkembangan dunia, di tahun-tahun mendatang peranan pariwisata diprediksi akan semakin meningkat.
Teori yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Levi Strauss dalam buku Antropologi Struktural. Dengan kasus kreativitas dan aktifitas kehidupan suatu suku berkaitan dengan aturan adat istiadat, disamping itu digunakan pula buku Antropologi Musik dari Alan P. Merriam yang berisi tentang kajian-kajian musik dengan sudut pandang antropologis, pemikiran Branislow Malinouski dalam buku Coral Garden…