Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor pada folklor Yowie dan proses reinterpretasinya kedalam sebuah komposisi tari. Hal tersebut dimaksudkan berdasarkan masalah utama yaitu untuk menciptakan karya baru dari sensasi takut dalam folklor Yowie kedalam idiom Tari Topeng Cirebon. Penelitian ini didasari oleh adanya hubungan antara emosi dan gerakan motorik, dimana emosi n…
Buku ini merupakan salah satu hasil pencarian aspek - aspek artistik dan kaitannya dengan dampak sosial masyarakat penyangganya. maksud dan tujuan penulisan buku ini adalah sebagai buku referensi mahasiswa yang berminat menekuni bidang kajian seni pertunjukan , baik yang sedang kuliah di program studi pendidikan seni tari danmusik, fakultas sastra universitas Negeri Malang maupun mahasiswa yang…
South of Sahara, di hutan hujan tropis dan hutan sabana, Afrika melahirkan seni yang kekuatan dan keindahannya hanya dihargai sepenuhnya di barat selama abad ini. Di wilayah yang luas dari pantai Guinea hingga Tanzania, pengrajin suku mengukir gambar yang kuat dalam bentuk topeng dan figur untuk digunakan dalam tarian dan ritual lainnya. Ini adalah karya religius, terutama berkaitan dengan hubu…
Penelitian ini menggunakan pendekatan fungsional Struktural. Secara spesifik menerapkan teori A-G-I-L. yaitu Adaptation (adaptasi), Goal attainment (tujuan), Integration (integrasi), dan Latent pattern maintenance (pemeliharaan). Teknik pengambilan data menggunakan wawancara, pengamatan terlibat, dan kajian dokumentasi. Proses pengumpulan data menggunakan model snowball. Teknik analisis mengg…
Permasalahan hubungan rumah tangga yang berakhir perceraian mengalami peningkatan dalam 3 tahun terakhir ini. Sementara itu kesenian wayang Topeng Malang juga mengalami krisis eksistensi karena kurangnya publikasi untuk masyarakat. Maka diperlukan strategi menggunakan media komunikasi visual yang bisa memecahkan kedua permasalahan tersebut karena Lakon Topeng Malang Rabine Panji memiliki p…
Didik Nini Thowok menciptakan karya Bedhayan Ardhanaresvara berdasarkan pengalaman dan latar belakangnya sebagai maestro tari dengan konsep atau format cross gender. Bedhayan Ardhanaresvara digarap dengan kreasi dari hasil kreativitas Didik Nini Thowok, namun tidak meninggalkan unsur tradisi, serta makna yang terkandung dalam setiap karya, berdasar latar belakang ceritanya. Konsep cross gender …
Pengaruh cultural studies telah menyebar melintasi banyak disiplin ilmu dan wilayah riset. Buku inovatif yang Anda pegang ini berusaha menggali bagaimana pelbagai pendekatan dan politik cultural studies memengaruhi rincian dan bentuk keseluruhan dalam bidang ilmu sosial dan kemanusiaan, sehingga mengarah ke wilayah riset dan perdebatan baru. Feminisme sering dianggap sebagai pendatang yang terl…
Pembahasan teori dan praktek biasanya diletakkan dalam koridor terpisah. Tapi buku ini secara kreatif telah menyatukan keduanya.Mulai dari sejarah, belajar cara membuat layout tahap demi tahap. kaitan yang erat antara tipografi dengan layout, mengenal dan memahami elemen-elemen yang umum didalam layout. formula-formula yang dapatmembuat suatu layout terlihat harrnonis, sampaidengan ide-ide peng…
Wayang Topeng adalah seni pertunjukan tradisional yang khas di Malang Jawa Timur. Pertunjukan yang khas itu sudah dikenal luas, bahkan telah dipublikasikan secara internasional oleh Pigeaud sejak tahun 1938. Penyajian Wayang Topeng yang menyajikan lakon siklus Panji itu belum ada yang membahas secara khusus tentang struktur penyajian. Oleh karena itu pertanyaan penelitian yang mendasar adalah (…
Seni topeng memiliki sejarah yang cukup panjang di bumi Indonesia. Sejak Zaman Perunggu di Indonesia sudah dibuat topeng untuk keperluan ritual pemujaan, terbukti ditemukan topeng perunggu atau emas yang berumur ribuan tahun yang lalu. Setiap topeng memiliki nama dan watak tersendiri serta di pesan langsung dari beberapa pengrajin di Bobung suatu daerah yang terkenal dengan para pengrajin topen…
Buku ini berisi beberapa definisi dan kajian atas eksistensi perkembangan seni rupa secara universal. Buku ini juga cukup representatif sebagai pengantar mata kuliah tinjauan seni rupa modern Indonesia. Diawali dengan pemaparan tentang perkembangan senirupa modern Eropa dan Amerika ini akan memberikan satu pengetahuan dan pemahaman, yang pada gilirannya akan mampu untuk mengamati pengaruh yang…
Tari Klana Topeng Alus Gunungsari yang dikenal sampai sekarang ini merupakan salah satu bentuk tari tunggal putra dengan tipe atau karakter alus. Tari Klana Topeng Alus Gunungsari gaya Yogyakarta ini bersumber dari wayang topeng pedalangan. Tari ini menggambarkan Raden Gunungsari yang sedang jatuh cinta terhadap Dewi Ragilkuning. Cerita ini bersumber dari cerita Panji yang tersebar di Jawa. Per…
Buku ini merupakan penyelaman pertama yang sangat memadai untuk membawa pembaca dalam mengikuti alur pemikiran dan kegelisahan pribadi Darwin dan juga mempelajari perspektif Darwin yang mencakup bernagai hal seperti skeptisisme Darwinian, bekerjanya rasionalitas dalam sosial,determinasi genetik dalam kebudayaan,problem seksualitas, perkawinan dan moral hingga implikasi dalam filsafat dan ilmu p…
Lewat buku ini kita diajak bertamsya memasuki dunia Yunani kuno dan bagaimana bangsa Yunani kuno memikirkan alam semesta dan misteri kehidupan di sekitar mereka. Pemikiran-pemikiran itu mencair ke dalam bentuk kisah-kisah luar biasa yang mengandung nilai-nilai universal. Edith Hamilton, penulis buku ini, berhasil mengisahkan kembali kisah-kisah peradaban kuno.
Wayang merupakan salahsatu seni budaya asli dari Indonesia yang pada jaman wali sanga digunakan sebagai media untuk menyebarkan ajaran Islam. Dalam buku ini penulis mencoba menguak tentang sejarah wayang, berbagai jenis wayang, perlengkapan yang dibutuhkan dalam pertunjukan wayang , tokoh-tokoh dalam pewayangan, dan beberapa contoh cerita pewayangan. Hal yang menarik dalam cerita-cerita pewayan…
Sebagai fotografer profesional, Scott memahami bahwa fotografer mencari penghasilan dengan memotret, bukan me-retouch. Namun klien ini mengharapkan imaji yang telah diretouch. Itulah mengapa Scott menyusun sumber yang luar biasa ini untuk mengajarkan para fotografer cara paling cepat, mudah, dan efektif untuk menciptakan imaji final hasil proses retouching yang melihat profesionanl tanpa harus …
Berbeda dengan sosiologi ekonomi klasik yang fokus pada studi aspek produksi dan realasi budaya dengan perilaku ekonomi masyarakat, sosiologi ekonomi kotemporer lebih meletakkan titik tekan perhatiannya pada kekuatan industri budaya dalam memengaruhi konsumerisme. Karena itu, sosiologi kontemporer juga mempelajari perubahan sosial-budaya yang terjadi di era masyarakat pasca-industri. Buku ini a…
Konsepsi tradisi seni patung konstruktivisme dapat dilihat sebagai konsep yang relevan dengan ide dan wujud penciptaan karya demi dapat memberikan suatu kemungkinan perkembangan seni patung. Metode additive konstruktif dipilih dalam penciptaan seni patung ini. Teknik ini dapat menggunakan material-meterial logam olahan atau menggunakan material jadi (ready-made) maupun obyek temuan (found objec…