Buku ini berisi sebuah jawaban nyata dan jelas serta bagaimana teknis untuk meyakinkan pemerintah dan seluruh lembaga pendidikan yang selama ini meragukan dengan pendidikan jarak jauh, termasuk Ilmu Teknologi Pendidikan. Penulis menunjukkan dalam buku ini bahwa kepakaran Teknologi Pendidikan sekarang, pada saat pandemik Covid-19 sudah pasti di cari dan dibutuhkan untuk membangun sistem pembelaj…
Banyak orang pernah menonton film,entah itu dibioskop,di rumah, ataupun di layar tancap. Setelah menonton ada yang langsung melupakannya tetapi ada yang termenung-enung dan me-rewind film itu di dalam ingatannya. Tanpa perlu menjadi pakar perfilman, tanpa perlu teori muluk-muluk, setiap orang tentu memiliki kesan pribadi terhadap film yang ditontonnya. Dalam buku ini pembaca diajak untuk mengob…