Dalam buku ini, Prof. Dr. K. Bertens mengajak pembaca untuk menjelajahi seluruh wilayah etika. Pertama dibahas tema-tema klasik, seperti hatinurani,kebebasan, tanggungjawab,keutamaan. Lalu dibicarakan beberapa teori besar dari sejarah filsafat moral:hedonisme,eudemonisme,ulitarianisme, dan deontologi. Akhirnya, disajikan sekedar pengantar pada estetika terapan, artinya etika yang menyoroti bid…
Buku ini menyajikan pergulatan pemikiran para tokoh besar juga akan mengasah daya nalar dan meningkatkan rasionalitas kita. Menyajikan pergulatan pemikiran yang berkembang di Perancis. Di dalamnya Anda akan menumukan banyak aliran pemikiran dari para pemikir yang terrkenal secara luas,seperti Henry Bergson, Blondel, Teilhard de Chardin, Gabriel Marcel, Sartre, Merleau-Ponty dan sebagainya. Sert…
Selama ini sebagian besar kalangan ahli hukum dan dunia pers masih melihat secara parsial hubungan hukum dan media massa, bahkan ada kesalahpahaman dalam melihat hukum dan media massa. Ada anggapan umum di masyarakat termasuk kalangan media bahwa hukum hanya salahsatu aspek atau faktor yang marginal dalam kehidupan media massa atau pers. Padahal bagi media massa, hukum akan menentukan berkemban…