Tesis berjudul “Tor-tor Sombah : Proses Transmisi Tari Pada Masyarakat Simalungun” membahas tentang proses pewarisan dan perluasan tari tradisi Batak Simalungun yang lahir dari dalam istana kerajaan Simalungun. Tor-tor Sombah berfungsi sebagai ungkapan rasa hormat pada masyarakat Simalungun. Adapun yang menjadi rumusan masalah penelitian diantaranya: (1) Siapa yang mentransmisikan ?, (2) …