Penelitian ini mengkaji fenomena penggunaan karakteristik visual serdadu KNIL Andjing NICA dalam rupa reenactor (sebutan untuk orang yang memakai kostum militer pada aktifitas reenactment) yang muncul 5 tahun belakangan ini di Indonesia. Karakteristik visual itu diwujudkan dalam berbagai aktifitas sosial yang pada penelitian ini dikategorisasikan kedalam dua panggung, yakni “Panggung Depan”…