Buku ini adalah salah satu diantara keramaian berbagai pengkajian ulang ihwal kritik seni. Yang menarik adalah ketika orang beramai-ramai menggunakan berbagai paradigma baru semacam fenomenologi, poststrukturalisme, ataupun hermeneutik, Mamannoor sepertinya tetap melihat pentingnya dasar yang bersifat “positivistik”. Ketika trend baru cenderung nyaris melenyapkan “subjek” si seniman, ia…