Berkembangnya ilmu desain dan kesenirupaan dalam beberapa dekade terakhir ini, menuntut lahirnya alternatif-alternatif metodologi penelitian yang lebih mantap dalam membangun kontruksi keilmuannya. Buku ini menawarkan sejumlah teori tentang metodologi penelitian yang diadopsi dari berbagai teori ilmu sosial, budaya,sejarah, manajemen,kritik seni, semiotika, dan sejumlah teori lainnya yang selam…
Saat ini,persoalan desain di Indonesia dirasakan sudah semakin kompleks. Baik desain arsitektur, desain produk-produk industri maupun desain grafis yang membanjiri luas dalam kehidupan sehari-hari. Untuk itu perlu adanya pemahaman yang lebih mendalam, tidak sekadar keterlibatan praktisnya belaka, melainkan juga harus ada mekanisme kritik yang sehat. Sehingga desain yang melahirkan bukan sekadar…