Harus diakui bahwa gagasan untuk melindungi hak-hak yang timbul dari daya intelektual manusia itu berasal dari sistem dan budaya hukum yang tumbuh dan berkembang di dunia Barat. Dalam beberapa tulisannya Prof Agus Sardjono memang mempersoalkan konsep-konsep perlindungan HKI yang dianggapnya terlalu berkiblat ke pemikiran tentang hak yang bersifat individualistik. Buku ini memperkaya khasanah pu…