Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dan memahami cara penari mengekspresikan emosi melalui latihan berbasis Authentic Movement (AM). Hal tersebut dikarenakan penting kebutuhan ruang aman dalam latihan tari untuk mendorong ekspresi emosi yang bebas dan mendalam. Penelitian ini mendasarkan pada pengalaman emosional penari dalam menghadapi tekanan emosional yang mempengaruhi tubuh dan pi…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara respons emosi audiens heavy metal dengan perilaku headbanging. Audiens yang bereaksi dengan melakukan headbanging yaitu gerakan menganggukkan kepala sebagai respons terhadap band yang tampil di atas panggung. Sementara itu komunikasi nonverbal seperti itu sangat jarang terjadi pada beberapa band pendatang baru ketika melakukan konser mus…
Penelitian ini merupakan sebuah penelitian yang bertujuan membuktikan kaitan antara kemampuan mendengarkan musik dengan penguasaan interpretasi pada calon musisi. Musik sebagai bahasa non-verbal memiliki makna yang perlu disampaikan kepada pendengarnya. Sementara fakta yang seringkali terjadi adalah pembelajaran musik hanya berbicara tentang latihan penguasaan teknik dan membaca notasi saja. Te…
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran elemen dan ekspresi musikal atau unsur musikal yang dapat mempengaruhi emosi musikal seseorang. Namun, emosi musikal seseorang dapat dipengaruhi oleh musik masih menjadi perdebatan hingga saat ini di kalangan para ahli. Maka menurut mereka masih diperlukan peneltian lebih lanjut dalam lingkungan budaya masyarakat yang beragam di dunia. Makna lantunan…
Buku yang luar biasa ini adalah studi yang luar biasa sensitif tentang sensibilitas budaya penyakit dan penyembuhan di antara Yolmo Sherpa di Nepal. Ini adalah volume yang dibuat dengan indah, salah satu catatan budaya terbaik tentang keterkaitan antara kategori sosial dan pengalaman jasmani yang telah saya baca. Arthur Kleinman Body and Emotion adalah studi tentang hubungan antara budaya dan t…
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi kemungkinan integrasi teknologi digital dan perhiasan kontemporer menuju pengembangan perhiasan digital; benda perhiasan yang dilengkapi dengan komponen elektronik. Saya berusaha untuk menyelidiki relevansi dan kesesuaian integrasi seperti perluasan perhiasan kontemporer melalui pengalaman yang signifikan secara pribadi dan emosional. Tinja…
Otak Anda Dalam Musik; Pengetahuan Tentang Obsesi Manusia: adalah buku sains populer yang ditulis oleh ilmuwan saraf Universitas McGill Daniel J. Levitin, dan pertama kali diterbitkan oleh Dutton Penguin di AS dan Kanada pada tahun 2006, dan diperbarui dan dirilis dalam paperback oleh Plume / Penguin pada 2007. Buku ini telah diterjemahkan ke dalam 18 bahasa dan menghabiskan lebih dari setahun…
Scott McCloud tore down the wall between high and low culture in 1993 with Understanding Comics, a massive comic book about comics, linking the medium to such diverse fields as media theory, movie criticism, and web design. In Reinventing Comics, McCloud took this to the next level, charting twelve different revolutions in how comics are generated, read, and perceived today. Now, in Making Comi…
Kegagalan musisi baik pemain instrumen maupun pengaba selama ini diduga terjadi karena tidak melibatkan asosiasi ekstramusikal dengan musik dalam menerjemahkan score menjadi bunyi musikal yang ekspresif. Karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengungkap arti penting asosiasi pengalaman sehari-hari dalam proses interpretasi musikal dan elemen-elemen apa saja yang terlibat di dalamanya. Konsep…
Sebagaimana kita ketahui, Bidang Studi Desain Grafis belakangan ini telah berkembang menjadi Desain Komunikasi Visual. Jika Desain Grafis hanya berorientasi pada grafis dua matra, maka jangkauan Desain Komunikasi Visual telah meliputi media-media beragam yang populer yang disebut dengan istilah "multimedia". Akan sangat berguna bagi Anda yang tertarik pada pembelajaran Bidang Studi Desain Komun…
Buku ini ditulis bersadarkan riset pustaka yang sangat intensif. Penulis mempersembahkan kepada pembaca suatu pengertian yang mendalam tentang musikologi dan psikologi. Karya ini adalah sebuah kontribusi yang signifikan bagi pemahaman betapa besar peranan music dalam kehidupan manusia. Buku ini mengaitkan antara music dengan aspek-aspek psikologi dan kultur secara luas. Buku ini mampu mempertaj…
Bahasa yang mana paling banyak memberikan sebuah informasi seseorang adalah melalui ekspresi wajah. Nah, di dalam Ilmu psikologi, terdapat dua jenis dari ekspresi yang ditunjukkan oleh wajah, yaitu makro dan mikro. Ekspresi makro yaitu adalah ekspresi mimik wajah yang dapat dengan mudah kita mengamatinya dan membedakan. Misalkan saja, tersenyum atau menangis. Sedangkan ekpresi mikro yaitu ekspr…
Buku ini menjelaskan masalah periklanan, sumbangan pemikiran para praktisi periklanan. Iklan tidak pernah berhenti hanya sebagai iklan. Iklan hanyalan satu bentuk perjuangan untuk saling berbagi,saling memberdayakan. Meski dunia periklanan dipandang rumit namun buku inimenjelaskannya dengan bahasa sederhana, mudah dicerna kemudian diimplementasikan.
Penari rol atau bintang sebagai ikon daya tatik dan penyihir penonton adalah individu yang memiliki intelegensi dan integrtitas sebagai seniman profesional. Ia adalah figur publik yang memiliki nilai strategis dalam menjaga reputasi grup. Ia adalah brand image yang memiliki nilai jual untuk kepentingan bisnis yang kehadirannya sangat ditunggu penggemarnya. Aktualisasi pencitraan diri aktor meru…
We live in a society that has made the act of purchasing products a celebration.Shopping has transformed from gathering the basic necessities to a multisensory experience, with the environment and product themselves merging into a single presentation. Retail environments have become highly evolved, creatively engineered, and even subversive. The are designed to house and deliver these products …
Manusia adalah makhluk pembelajar. Belajar merupakan mekanisme pengembangan dan pertumbuhan diri agar manusia dapat menjalani kehidupan secara bermakna. Pertumbuhan diri terpancar pada karakter. Ciri utama seorang pembelajar adalah memiliki karakter. Seseorang disebut terpelajar bila menunjukkan karakter yang kokoh dan baik. Aktivitas pembelajaran berfungsi meningkatkan kesadaran orang akan hak…