Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor pada folklor Yowie dan proses reinterpretasinya kedalam sebuah komposisi tari. Hal tersebut dimaksudkan berdasarkan masalah utama yaitu untuk menciptakan karya baru dari sensasi takut dalam folklor Yowie kedalam idiom Tari Topeng Cirebon. Penelitian ini didasari oleh adanya hubungan antara emosi dan gerakan motorik, dimana emosi n…
Musik telah memberikan kontribusi besar bagi lahirnya berbagai genre termasuk musik popular saat ini, yang secara umum banyak menggunakan tangga nada diatonic-chromatic dengan berbagai teknik dan pengembangan teori musik hingga saat ini. Sudah sejak lama banyak karya musik dari jaman lampau yang direinstrumentasi maupun direinterpretasikan ke dalam berbagai alat musik seperti salah satunya adal…
Penelitian ini merupakan jenis penelitian penciptaan karya seni. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan karya seni lukis dengan ide bersumber dari esensi tersembunyi permainan dhakon yang dapat mencegah sekaligus mengatasi berbagai permasalahan yang dihadapi anak - anak di masa kini akibat eksistensi media bermain yang tidak ramah anak. Proses mengumpulkan data diperoleh melalui observasi, …
Tidak banyak pemain perkusi khususnya marimba yang merasa dirinya membutuhkan gestur dalam pertunjukan melainkan hanya sekedar bermain layaknya copy-paste apa yang ada di dalam partitur. Melihat fenomena ini, perlu adanya klarifikasi dan pengarahan terhadap setiap pemain marimba betapa pentingnya gestur bagi seorang perfomence. Maka dari itu, penelitian ini bertujuan sebagai pendukung reinterpr…
Pertunjukan panggung yang dialihmediakan menjadi video, merupakan contoh fenomena adaptasi dalam penciptaan karya seni. Begitupula yang terjadi dalam karya tari Colohok, ciptaan Anter Asmorotedjo dari Yogyakarta. Pada awal penciptaannya tahun 2014 silam, karya tari Colohok berbentuk pertunjukan panggung. Pada tahun 2020 dialihmediakan ke dalam format video tari, akibat kondisi pandemi Covid 19 …
Penelitian ini merupakan sebuah penelitian yang bertujuan membuktikan kaitan antara kemampuan mendengarkan musik dengan penguasaan interpretasi pada calon musisi. Musik sebagai bahasa non-verbal memiliki makna yang perlu disampaikan kepada pendengarnya. Sementara fakta yang seringkali terjadi adalah pembelajaran musik hanya berbicara tentang latihan penguasaan teknik dan membaca notasi saja. Te…
Maraknya kajian wacana dalam pemikiran kontemporer tidak hanya mengindikasikan suatu tema penting filsafat abad ke-20, namun juga suatu kebutuhan yang sangat mendasak untuk reelaborasi persoalan bahasa yang menandai zaman ini. Bahasa, seperti dikutip Haidegger adalah tempat tinggal manusia (the house of being). Sebab, dengan bahasa, kita dapat mengungkap sesuatu yang kita inginkan. Dengan menye…
iv INTERPRETASI MUSIKAL DAN VISUAL MELALUI KONSEP SENI PERTUNJUKKAN DALAM PROSES DIRECTING PAGELARAN MARCHING BAND Pertanggung jawaban tertulis Magister Pengkajian Seni Program Pascasarjana ISI Yogyakarta Oleh: Gilang Abdi Pamungkas INTISARI Tujuan penelitian ini untuk mendalami hal-hal yang berkaitan dengan interpretasi serta komunikasi interpersonal para direktur dalam proses pengg…
Penelitian ini bertujuan untuk membuat model interpretasi musik baru, khususnya untuk repertoar gitar klasik bergaya posmodern karya komponis Indonesia. Topik ini dipilih karena penulis melihat bahwa model interpretasi musik khususnya yang terfokus pada karya posmodern kurang banyak tersebar dan berkembang di Indonesia. Hal ini khususnya untuk model interpretasi yang menggunakan pendekatan este…
Opera Jawa (2006) besutan Garin Nugroho merupakan film opera pertama di Indonesia. Film ini terinspiasi oleh cerita yang sangat populer dari khazanah kesusastraan klasik India kuno yakni fragmen “Penculikan Sinta” dari epikRamayana. Ia berkisah tentang pergulatan cinta segi tiga, cinta yang penuh gairah antara Setyo (Martinus Miroto), Siti (Artika Sari Dewi), dan Ludiro (Eko Supriyanto), ya…
Musik vokal abad 20 telah memberikan ruang di mana vokal disejajarkan dengan khazanah musik instrumental. Musik vokal banyak mengalami perluasan terutama dalam hal idiomatik, materi artistik dan juga cara-cara penyajiannya. Interpretasi dan ekspresi menjadi faktor utama kejenuhan audiens, oleh sebab itu interpretasi yang tepat menjadi kebutuhan mutlak, sehingga sajian dapat dilalukan secara art…
Kegagalan musisi baik pemain instrumen maupun pengaba selama ini diduga terjadi karena tidak melibatkan asosiasi ekstramusikal dengan musik dalam menerjemahkan score menjadi bunyi musikal yang ekspresif. Karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengungkap arti penting asosiasi pengalaman sehari-hari dalam proses interpretasi musikal dan elemen-elemen apa saja yang terlibat di dalamanya. Konsep…
Segudang problematika yang dihadapi masyarakat modern jika ditelusuri akar masalahnya bermuara tidak lain pada usaha pemenuhan hasrat individu. Jika hal ini tidak diperhatikan maka tidak heran jika penerjangan terhadap nilai dan norma menjadi suguhan di setiap beranda depan media pewarta. Disinilah letak urgensi wacana spiritualitas bagi masyarakat modern karena dapat dijadikan sebagai oase ata…
Serimpi kandha karya HB V menampilkan misteri tersendiri. Selain penyimpanan naskahnya dianggap keramat sehingga dirahasiakan, kandha dalam serimpi tersebut juga mengungkap sebuah cerita. Begitulah, kerahasiaan atau misteri serimpi yang diselubungi kramatisasi ada pada cerita itu sendiri. Karena kisah asmara seorang putera raja yang jatuh cinta pada adik kandungnya.Di satu sisi serimpi merupaka…
Proses penciptaan ini menggunakan pendekatan fenomenologi dan pengalaman artistik. Melalui pendekatan ini, pentingnya peneliti melebur diri dengan subjek secara alami, dan dihayati sebagai pengalaman pribadi dan asli untukmembangkitkan momen estetik sebagai pendorong ide dalam proses penciptaan. Adapun permasalahan penelitian ini meliputi (1) pendalaman kisah asmara Panji Asmarabangun u…