Penciptaan karya tari ini dilandasi dengan prinsip hubungan Anapanasati dalam gerakan tari klasik Thailand. Tujuannya untuk mendalami dan mengembangkan salah satu bentuk atau metode gerakan tari Thailand yang berfokus pada penggunaan napas sebagai landasan gerakan independen, alami, yang mengambil energi kekuatan dari dalam ke luar. Hal ini membuat gerakan tersebut tahan sangat lama sehingga bi…
Kepemimpinan diyakini berkaitan erat dengan keberhasilan suatu organisasi. Pemimpin di suatu organisasi mempunyai posisi yang penting dalam menentukan sukses atau tidaknya organisasi. Sama halnya dengan keberhasilan desa Jatimulyo menjadi desa budaya maju, tentu juga tidak terlepas dari peran serta kepala desa dalam mengelola desa tersebut. Hal inilah yang menjadi latar belakang penelitian ini,…
Kesenian musik Krumpyung ini lahir pada masa penjajahan Belanda tahun 1919 di desa Mengasari, Hargowilis, Kecamatan Kokap, Kabupaten Kulon Progo. Di Tahun 1973 atas prakarsa seorang warga Desa Tegiri bernama Sumitro, kesenian musik ini muncul kembali. Musik “Krumpyung” sebenarnya menyimpan daya tarik yang sangat bagus. Akan tetapi, sayangnya saat ini penggemarnya hanya kalangan tertentu saj…
Pencak Silat merupakan budaya bangsa Indonesia sekaligus olahraga bela diri tradisional yang tersebar di kepulauan Nusantara. Namun sebagian masyarakat masih memandang Pencak Silat sebagai bela diri yang mistis, angker, musyrik dan sejenisnya. Anggapan bahwa belajar pencak Silat hanya akan membuat seseorang menjadi gemar berkelahi adalah tidak benar. Karya ini dirancang dengan menggunakan pende…
Kemiskinan secara garis besar adalah kondisi atau suasana yang terjadi pada suatu tempat, bisa sebuah desa, kota atau Negara, bahkan kondisi ini juga bisa terjadi dan di alami oleh seseorang. Dari perjalanan pengalaman kehidupan selama di Madagaskar ataupun di Indonesia, rasa sedih terhadap orang miskin muncul, ketika melihat orang miskin dipingiran jalan, tempt-tempah kumuh, di pasar maunpun d…
Penelitian ini menguraikan tentang manajemen stres karyawan untuk meningkatkan produktivitas kerja industri Batik Sembung, Desa Gulurejo, Kec. Lendah, Kab. Kulon Progo. Penanganan stres dapat membantu karyawan Batik Sembung mengatasi stres dan penyebab stres karena pengelolaan waktu domestik dan karir. Tuntutan pekerjaan yang banyak dan pengaruh peran ganda (domestik dan karir) yang membuat kar…
Penciptaan seni ini berawal dari kegelisahan saya terhadap keadaan tentang dunia keramik di Indonesia, karena minimnya pengetahuan tentang teknik raku, baik dari kalangan usaha, pengrajin dan dunia pendidikan. Pada umumnya teknik raku di mata pengusaha, pengrajin hanya menjadi suatu wacana saja, para pelaku keramik atau kriyawan keramik nyaris tidak pernah membuat atau memproduksi keramik denga…
Di saat industri pariwisata mulai merebak di Indonesia terjadilah pergulatan unsur-unsur budaya dalam menanggapinya. Terjadi berbagai transformasi sesuai dengan sifat dan bentuk unsure-unsur budaya tersebut. Dalam kancah seni.khususnya seni tradisi, perubahan bentuk penyajiannya jelas berubah sesuai dengan berbagai kebutuhan,khususnya bagi para wisatawan dan kepentingan biro pariwisatanya. Bera…
Ketika seni berada di bawah ketertindasan, identitas budaya dan keamekaragaman kreativitas otomatis terancam. Dunia yang dipenuhi kompleksitas regulasi dan undang-undang perdagangan baik skala nasional maupun internasional, memang sangat membingungkan. Melalui bukunya Josst Smiers memanadu kita dan menunjukan bertap pentingnya mencegah agar kepentingan ekonomi tidak mengambil alih dunia seni. A…
Buku Desain Komunikasi Visual (Teori dan Aplikasi) mengupas secara detail dengan bahasa yang mudah dipahami, tentang : • Jagat Desain Komunikasi Visual • Tipografi • Ilustrasi • Elemen Desain Grafis • Jurus-jurus memikat perhatian • Desain Logo • Desain Kartu Nama • Desain Kop Surat dan Amplop • Iklan Majalah dan Surat Kabar • Desain Brosur • Desain Poster
Banyak orang kurang menyadari bahwa kemampuan kreatif yang dimiliki seorang fotografer sebenarnya merupakan perjalanan pengalaman panjang dan pengamatan untuk menerjemahkan apa yang dilihatnya menjadi sebuah gambar yang menarik. Buku ini ditulis dari berbagai bahan mengajar saya baik kursus maupun seminar fotografi. Tujuan penulisan buku ini adalah sebagai panduan bagaimana belajar dan bekerja …
Seonggok gambar hanya bisa menarik perhatian, bila ia mampu memberikan dan melukiskan informasi; mengejutkan dan membangkitkan gairah; serta menukik kepada suatu hal. Ketertarikan ini pada level selanjutnya akan mengantarkan kita kepada pengalaman teknis, lalu beranjak ke pengalaman estetis, pengalaman komunikastif, bahkan pengalaman konsumtif. Oleh sebab itu, komunikasi visual senantiasa dit…
Tehnik reproduksi keramik merupakan salah satu tehnik yang dapat menjadi solusi yang tepat untuk memenuhi akan kebutuhan gerabah atau keramik non silindris dalam jumlah yan banyak dan ketepatan bentuk, ketepatan ukuran, ketebalan dinding keramik yang sama.Tehnik Reproduksi keramik dengan cara mencetak akan memudahkan para pengrajin dan pelakukeramik dalam membuat disertifikasi produk yang men…
Eropa sebagai salah satu benua yang - sampai sekarang - mempunyai pengaruh yang amat b esar pada perkembangan zaman dalam peradaban manusia. Eropa merupakan pionir imperialisme massal yang kemudian membawa mereka menuju kejayaan seperti sekarang ini. Sejak zaman imperialisme tua hingga neo - imperialisme ( zaman modern ini ), Eropa dipenuhi dengna berbagai macam pergolakan, baik yang disebabkan…
Buku ini berisikan materi - materi mengenai pengertian pola, macam - macam pola, berbagai sistemm pembuatan pola dasar badan, pemindahan lipit kup, pola tangan, pola kerah, pola rok, pola celana, pola blus, dan pola gaun. Buku ini terbagi dalam 10 bab yaitu : bab 1 tentang pengantar pola, bab 2 membahas tentang mengambil ukuran, bab 3 membahas pola dasar badan, bab 4 tentang pemindahan lipit be…
Buku ini diilhami dari pengembangan konsep teori-teori sosiolinguistik yang meliputi variasi bahasa, pemilihan bahasa, karakteristik, dan kontekstual bahasa. buku ini merupakan gabungan pemikiran penulis dalam berbagai diskusi dan kajian terhadap masalah-masalah sosiolinguistik, baik secara teoritis maupun alisis. kajian teori dan analisis dalam buku ini juga boleh aplikatif dalam data kebahasa…
Istilah adat dalam bahasa Indonesia berarti kebiasaan atau tradisi dan berkonotasi aturan yang kalem dan harmonis. Namun, dalam tahun-tahun awal masa reformasi – bahkan terkadang sampai beberapa tahun terakhir – adat seringkali diasosiasikan dengan gerakan, protes dan kerusuhan. Sejak Soeharto lengser tahun 1998, masyarakat berbagai daerah dan etnis di Indonesia telah dengan terang-terangan…
Jawa Sejati: Otobiografi Go Tik Swan Hardjonagoro” ini memberikan warna baru dan mengisi kekosongan historiografi tentang biografi tokoh Cina. Sebelumnya, pengajar ISI Solo tersebut menerbitkan “Menjadi Jawa: Orang-orang Tionghoa dan Kebudayaan Jawa Di Surakarta, 1895-1998” (Ombak, 2007). Atas peristiwa belasan konflik etnis yang pecah, banyak mereka yang trauma. Ada alasan yang argumenta…
Ternyata menjadi penulis skenario itu menarik, menyenangkan, dan menantang. Lagi pula, dunia pertelevisian dan perfilman kita yang berkembang pesat membutuhkan banyak penulis skenario yang andal. Daripada Anda hanya menonton sinetron karya orang lain, kenapa tidak menulis skenario sendiri dan menjualnya? Nah untuk menjadi penulis skenario profesional, kini Anda tidak akan kesulitan sebab Sony S…
Buku ini dengan menarik mengarahkan pembaca untuk mendapat penjelasan jaring budaya tentang peradaban pesisir sebagai bagian penting di Asia Tenggara. Peradaban pesisir yang dimaksudkan di sini adalah kehidupan pinggiran pantai atau kompleks masyarakat pantai, yang secara khusus berada dalam kronik antara abad ke-15 hingga ke-20.Begitu menariknya kehidupan di pantai, hingga Vicker menyebutnya s…
Paradoks kebudayaan adalah bahwa kebudayaan merupakan entitas yang teramat konkrit sekaligus demikian abstrak. Ia konkrit karena sesungguhnya menyangkut apa pun yang nyaris ada dalam dunia-manusia. Demikian abstrak karena segala bentuk pewacanaan tentangnya telah berkembang menjadi begitu rumit, skeptis, dan penuh kontroversi. Siapa pun yang mengikuti perkembangan wacana kebudayaan akan melihat…
Dalam buku Serat Pustoko Rojo Purwo ini, diterangkan tata lak sana hubungan manusia dengan Tuhan, sesama dan lingkungannya secara selaras, serasi dan seimbang. Hubungan manusia dengan Tuhan adalah jumbuhing kawula Gusti, manifestasi khaliq dengan makhluknya. Hubungan manusia dengan sesamanya terungkap dengan istilah mangasah mingising budi, menciptakan tertib dunia yang berdasarkan keadilan_ so…
Dari sekian karya sastra masa kolonial, Hikayat Siti Mariah merupakan karya yang paling sering diterbitkan ulang. Sejak pertama kali terbit tahun 1910an di Harian Medan Prijaji, cerita ini telah diterbitkan ulang oleh Harian Bintang Timur tahun 1962, lalu diterbitkan lagi dalam bentuk buku pada tahun 1983 dan 2003. Penerbitan ulang itu menimbulkan berbagai pertanyaan, mulai dari apa yang menari…
Telah banyak beredar buku statistik dengan bentuk penyajian dan pendekatan yang beragam. Memang diyakini bahwa ke depan statistik mampu menjawab tantangan manajemen modern dalam menyajikan data yang tepat dan terukur secara kuantitatif. Buku ini dihadirkan untuk menjawab tantangan tersebut. Dengan Penyajian yang sistematis, cermat, dan mudah dipahami buku ini membantu penggunaannya. Apalagi den…
Memamahami bahasa tubuuh seseorang akan sangat berguna bagi anda dalam pergaulan. Bahasa tubuh atau body language tidak kalah pentingnya dengan bahasa verbal. Bahkan cendrung lebih menentukan image kita dihadapan lawan bicara.
Buku ini mengkaji peran masyarakat Banten elit maupun non-elit dalam aktifitas perdagangan. Bermacam pertukaran barang dan jasa dilakukan untuk memajukan perdagangan di sana. Banten mengolah sumber daya alamnya yang bersifat hayati maupun non-hayati, yang terdapat di perairan laut, sungai, parit maupun di lahan berupa bukit, ladang, dan pegunungan. Interaksi berlangsung antara penduduk Banten d…
Di inonesia diisiplin ilmu pertunjukandari ilmu seni rupa masih merupakan disiplin ilmu yang memerlukan uluran tangan dari disiplin ilmu ilmu yang lain dalam berbagai kebutuhan penelitian, terutama pendekatan, metode, teori, konsep sistem dan sebagainya. Perhatian dari masyarakat perguruan tinggi seni belum begitu menggembirakan sehingga indonesia lebih banyak menjadi sasaran penelitian penulis…
Pada masa kini, dunia fotografi telah berkembang jauh dari awal keberadaan kamera dan teknik pemotretan. Banyak orang yang berprofesi di bidang ini baik amatir, sekadar hobi, ataupun profesional karena pekerjaannya. Walaupun kamera digital telah banyak bermunculan, namun para fotografer masih mengakui keandalan kualitas foto kamera konvensional kelas tinggi. Oleh karena itu, buku ini hadir untu…
Kali ini Baudrillard habis-habisan sekaligus terang-terangan meyatakan ketidak sepakatannya dengan pandangan Foucault. Tidak salah jika buku yang aslinya berbahasa Prancis ini diberi judul Oublier Foucault (Lupakan Foucault). Dengan genealogi-nya, Foucault memandang kekuasaan tidak akan mati, melainkan bermatamorfosis menjadi pendisiplinan. Kekuasaan masih dipandang sebagai prinsip realitas…
Buku ini memukakan tiga metode yaitu kuantitatif, kualitatif, penelitian dan pengembangan (research and development/ R&D). Metode kuantitatif cocok digunakan untuk penelitian pada populasi yang luas, permasalahan sudah jelas, teramati, terukur, dan peneliti bermaksud menguji hipotesis. Metode penelitian kualitatif cocok digunakan terutama bila permasalahan masih remang-remang bahkan gelap, pene…
Buku ini menjadi istimewa bukan saja lantaran paling luas menguraikan sejarah film periode 1900–1950, tetapi juga ditulis oleh Misbach Yusa Biran yang sohor sebagai “ensiklopedi berjalan” film Indonesia. Ia bukan saja hadir sebagai cendekiawan pengamat dan pencatat sejarah perfilman Indonesia yang ketil, tetapi juga “saksi hidup” dan orang yang tahu “apa yang terjadi” dengan dunia…
buku karya Krisna Murti “Esai Tentang Seni Video dan Media Baru (Essays on Video Art and New Media)” dapat diartikan sebagai sejenis tulisan yang langka sekaligus penting. Salah satu sifat kelangkaan buku Krisna Murti justru ada pada tawaran pembahasan media baru – yang kita praktikkan sekaligus mencekam kita dalam hidup sehari-hari – sebagai sebuah tema yang diletakkan dalam dimensi so…
Buku ini memuat katalog literatur music musik berbahasa Indonesia yang pernah terbit di Indonesia dalam sedikitnya lima dekade (1960-an hingga 2015) yang dikemas dengan esai singkat. Untuk menemukan serentetan daftar buku musik berbahasa Indonesia yang pernah terbit di Indonesia dalam sedikitnya lima dekade (1960-an hingga 2015). Walaupun dipastikan bahwa daftar ini tidak lengkap, Namu…
Sejak awal terjadinya, ilmu antropologi didasarkan atas penelitian komparatif. Konsepsi para pendekar antropologi seperti JJ.Bachofen. L.H.Morgan,E.B.Tylor dan lain-lain, mengenai evolusi kebudayaan hanya dapat terwujud karena mereka membanding-bandingkan berpuluh-puluh kebudayaan di berbagai tempat di dunia.
Buku ini berawal dari hasil penelitian pada tahun 2006 yang kemudian disistematisasi kembali dengan beberapa tambahan. Sisi bidik pembahasannya adalah harmoni dalam budaya Jawa. Budaya Jawa dijadikan fokus kajian. Pertimbangan lain adalah untuk sosialisasi tentang budaya jawa agar menjadi referensi dalam k ehidupan di saat banyak individu gandrung pada buda barat dan idiom-idiomnya. Bahasa menu…
Metode penelitian sastra sesungguhnya merupakan bagian tak terpisahkan dari kritik sastra, sebab untuk melakukan kritik (kajian atau telaah) secara prosedural dengan hasil yang objektif, transparan, dan tidak membias (unbiased) dibutuhkan metode yang ketat (rigorous). Berkebalikan dengan pemikiran tersebut.kritik karya sastra yang ada selama ini justru lebih didominasi oleh jenis kritik sastra …
Buku Keragaman dan Perbedaan ini sangat bagus. Dalam penggunaan tata bahasa, penulis menggunakan tata bahasa yang ringan tapi memiliki bobot tertentu, sehingga pembaca dapat memahami apa yang ingin disampaikan penulis dalam buku ini. Buku Keragaman dan Perbedaan ini memang memiliki kekhasan tersendiri untuk membawa manusia pada ‘zona’ imajiner pembaca dalam mengenal peradaban manusia. Analo…
Dalam Buku ini, Dave Boyle mendedahkan Bahwa krisis yang melanda sektor media adalah kesempatan bagus untuk membawa struktur dan model kooperasi ke bidang media. Kooperasi lebih dari sekedar cerita bisnis yang sukses, ia adalah gerakan global untuk membangun dunia yang lebih baik dengan cara memberikan posisi setara kepada orang biasa untuk berbicarasertaberbagikeuntungan. Wacana media kooperas…
Kebudayaan manusia peramu memang banyak ditentukan oleh ekologi alam lingkungannya dan ketergantungan mereka pada alam itu, tetapi keimanan mereka tentu bukan hasil budaya dunia tengah tritunggal manusia ini (tubuh-jiwa-rohani). Sejak manusia berada di bumi ini,struktur eksistensinya tak pernah berubah. Fungsi masing-masing bagiannya juga tidak berubah, karena semua ini kodrat, di luar kuasa ma…
Buku ini merupakan hasil pengalaman penulis ketika bergelut di dunia drama, baik sebagai penulis naskah drama, aktor, sutradara, pengelola pertunjukan, maupu pengajar drama di berbagai kampus dan kelompok seni di masyarakat. Buku ini membahas tentang: Esensi Drama , Bahasa Drama , Sejarah Seni Peran , Teori Seni Peran , Manusia Pemeran, Badaniah Pemesan, Jiwaiah Pemeran , Intelektualitas Peme…
Sebuah karya cemerlang,mendalam,dan membangkitkan semangat. Merupakan tesis Eliade bahwa manusia kuno melihat masa depan bukan sebagai sejarah yang linear dan progresif, tetapi semata-mata sebagai serangkaian perjalanan kreatif dari arketipe primordial. Buku ini dimasudkan untuk mengkaji aspek tertentu atas ontologi kuno.
Film dengan pelbagai bentuk penayangan kini mengepung kehidupan kita. Sebagaimana buku diterbitkan untuk kita baca, film diproduksi untuk kita lihat dan dengar. Pengalaman kita ketika menikmati tayangan film menyerupai pengalaman kita pada saat menghayati bahasa. Seseorang yang berpengalaman menghayati film pasti lebih banyak melihat dan mendengar. Untuk itu kita perlu melakukan kegiatan apresi…
Pemaknaan seni selalu berubah dan seni tidak mengenal pemaknaan yang baku karena proses pemaknaannya selalu melewati suatu proses penafsiran bergantung pada kondisi sosiopsikologis si pemberi makna. Proses pemaknaan dalam epistomologi seni bukankah upaya mengapresiasi maksud kreator seni dalam sebuah karya seni, tetapi upaya pemaknaan atau apresiasi penikmay seni atas sebuah karya seni.
Luambek ( ULuambek ) adalah sebuah seni bela diri pencak silat yg dikemas dalam bentuk tarian dan di iringi dengan dampeang.cara permainannya bisa banyak dan bisa dua orang, kalau banyak bisanya dimainkan seperti membuat sebuah lingkaran disebut dengan Randai luambek, kalau dimainkan oleh dua orang.pemainnya saling berhadapan seperti orang yang bertarung silat,setiap langkah dan geraknya sama d…
Terry Eagleton pernah menulis dalam Guardian, "Beberapa penulis pasca-kolonial dapat menyaingi Homi Bhabha dalam perasaannya yang penuh kemungkinan alternatif". Dalam memikirkan kembali pertanyaan-pertanyaan tentang identitas, agensi sosial dan afiliasi nasional, Bhabha memberikan teori hibriditas budaya yang bekerja, jika kontroversial, yang jauh melampaui upaya-upaya sebelumnya oleh orang lai…
Penemuan tulisan-tulisan jaman kuno yang berasal dari bangsa Sumeria, Mesir Kuno, Yunani kuno dan lain-lain memiliki peran yang signifikan bagi generasi selanjutnya karena dapat dijadikan sebagai gambaran kehidupan di masa lalu. Peninggalan berupa dokumen kuno yang sangat berharga didukung oleh reruntuhan sisa peradaban berupa bangunan-bangunan besar yang luar biasa menjadikan rekonstruksi kehi…
Buku ini, yang pertama kali terbit dalam bahasa Jerman pada tahun 1927 dan dalam bahasa Inggris pada tahun 1965, menegaskan, bahwa liberalisme per definisi adalah doktrin tentang kebebasan yang merata dan kesempatan yang setara untuk setiap individu tanpa pengaturan, kontrol dan regulasi dari negara (berbeda dengan kolektivisme dan intervensionisme). Liberalisme juga berurusan dengan aktivitas …