Banyaknya kerusakan alam yang menyebabkan bencana, kehancuran hingga mengakibatkan pada kemiskinan, akibatnya kehidupan sudah tidak lagi aman dan nyaman. Penebangan pohon yang membabi buta tanpa memikirkan dampak atau kerusakan yang akan terjadi. Oleh karena itu sebagai seorang manusia yang memiliki tanggung jawab dan berkewajiban menyampaikan sekaligus pelaku untuk menjaga dan melestarikan ala…
Tugas utama analisis gender adalah memberi makna,konsepsi,asumsi,ideologi dan praktik hubungan baru antara kaum perempuan dan laki-laki serta implikasinya terhadap aspek-aspek kehidupan lainnya yang lebih luas. Oleh karena itu dalam perspektif gender, transformasi sosil sesungguhnya merupakan proses dekonstruksi pera gender dalam seluruh aspek kehidupan di mana terefleksi perbedaan-perbedaan ge…
Sepertinya sudah menjadi pemahaman umum,kalau kita berhadapan menatap karya seni yang dibingkai dengan ‘seni abstrak’ kita otomatis diajak berpikir, mempertanyakan apa dan bagaimana karya yang seperti itu bisa diciptakan. Seni abstrak seringkali membingungkan banyak orang, sebagaian besar disebabkan karya itu seolah-olah tidak bertalian dengan dunia yang nampak. Kata abstrak sendiri tanpa d…
Buku ini memuat beragam inspirasi luar biasa dalam berbusana yang modis dan ngetren.Buku ini hadir untuk memberikan kontribusi pengetahuan mengenai cara memacu ide kreatif, memaksimalkan daya imajinasi dan kreasi, menemukan sumber inspirasi, serta mengenal berbagai kreasi busana, baik yang sedang ngetrend maupun kreasi busana, baik yang sedang ngetrend maupun kreasi desain busana yang menurut p…
Buku ini memuat tempat-tempat yang menajubkan dengan segala kekayaan alam,budaya yang berada di bumi pertiwi ini. Pulau-pulau dengan keelokan pesona alamnya dipapar dalam buku setebal 120 halaman ini. Bagi para wisatawan dan pemerhati budaya,kupasan dalam buku ini menjadi referensi tentang Indonesia yang sangat kaya akan ragam budaya dan kesenian.
Penelitian disertasi dengan judul Ekspresi Simbolik Seni Lukis Anak di Yogyakarta ini bertujuan untuk mengkaji tema, ekspresi bentuk, ekspresi warna, yang digunakan untuk mendapatkan makna dan estetika seni lukis anak Yogyakarta. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif induktif dengan objek penelitian seni lukis anak di Daerah Istimewa Yogyakarta. Instrumen penelitian yang diguna…
Rezim Presiden Soeharto memproyeksikan diri sebagai sebuah orde kultural dengan justifikasi atas nama “tradisi”. Rezim ini mencita-citakan pembangunan sebuah negara Pancasila berisikan manusia Indonesia seutuhnya yang berbudaya dan sarat dengan investasi dalam pendidikan nilai-nilai. Untuk memahami apa yang terjadi, kita harus menyelami latar belakang pemikiran Jawa mengenai semua itu dan k…
Kalau kita menyimak gambar-gambar di benda-benda perunggu atau lukisan dinding-dinding gua dari zaman prasejarah Indonesia, terdapat beberapa kemiripan pembakuan. Begitu pula kalau kita menyimak relief-relief candi Indonesia, cara gambar Masmundari memiliki kemiripan pula. Dengan singkat, gambar-gambar damarkurung Masmundari mengandung rekaman budaya Indonesia, sejak prasejarah sampai zaman Isl…
Di era ini, memang tidak ada standarisasi khusus tentang bagaimana harusnya wanita menjalani kehidupan. Namun dalam kultur ketimuran, tentunya wanita bukanlah makhluk yang boleh bebas merdeka dan tidak memilki aturan dalam hidupnya. Leluhur kita, khususnya Jawa, sebenarnya sudah memetakan tata aturan bagi wanita, untuk menjadi persona wanita yang unggul. Namun sayangnya, sebagaimana banyak hal,…
Perkembangan teknologi kian hari semakin pesat menghasilkan berbagai macam gadget canggih, salah satunya adalah smartphone dan fitur sosial media di dalamya. Kemunculannya tentu memberikan dampak positif berupa kemudahan dalam berkomunikasi melalui sosial media seperti facebook, instagram, what’s app, line, dan lain-lain. Ketika gadget digunakan secara berlebihan akan berdampak negatif pada m…
Penulis yang pernah terjebak dalam paham hedonisme diwaktu memasuki usia remaja dan saat ini pun tidak terlepas dari lingkungan masyarakat yang penganut paham hedonisme, hal tersebut menyadari penulis bagaimana dampak pengaruh hedonisme dikalangan remaja, terutama pada pertumbuhan psikologinya. Hal ini diperkuat dengan lahirnya dan berkembangnya teknologi yang semakin canggih, sehingga paham he…
Sebagai pelukis, Dullah agak lain dengan pelukis di Indonesia manapun yang penulis kenal. Orangnya rapi,jadi parlentelah istilah asingnya. Dalam perempat teakhir abad XX seni lukis Indonesia cenderung abstrak.Atau semi abstrak. Teramat sedikit para pelukis yang menggunakan cara kesenian lukisan realitis. Atau menurut Dullah alami. Dullah yang berasal dari Solo itu merupakan pelukis kesayangan P…
Kita memiliki konsep dan rumus penciptaan karya seni yang tidak ternilai harganya. Warisan budaya yang intangible merupakan salah satu modal dasar yang sangat penting bagi peneliti maupun pencipta seni khususnya menyangkut iringan tari Bali. Dengan maraknya kolaborasi seni belakangan ini,baik intracultural maupun intercultural maka penguasaan konsep-konsep seni budaya yang kita miliki menjadi s…
Buku ini diangkat dari sebuah disertasi. Sebagaimana kita ketahui disertasi adalah karya puncak dari seorang ilmuwan. Penulis disertasi ini (Diah Madubrangti) mempelajari aktivitas para murid sekolah Jepang dalam Undokai yaitu suatu kegiatan kompetitif bagi pembentukan kepribadian anak melalui pendidikan sekolah di Jepang. Undoukai telah mengalami sejarah panjang. Aktivitas ini mulai dikenal pa…
Buku ini merupakan buku acuan pokok bagi para mahasiswa jurusan Psikologi dan juga sangat berguna para pemerhati umum karena buku ini ditulis dengan bahasa yang terstruktur baik dan tentu saja mudah dicerna. Substansi yang disajikan dalam buku ini kaya akan berbagai pembahasan teori dasar psikologi, mulai dari sejarah dan definisi psikologi, fungsi-fungsi psikis, interaksi sampai gangguan mental.
Menalar Tuhan, itualh sejak permulaannya menjadi obsesi filsafat. Menggapai Tuhan melalui pikiran menjadi hasrat tertinggi filsafat sampai 200 tahun lalu. Di permulaan abad ke-21, pertanyaan tentang Tuhan masih tetap berada di pusat pemikiran para filosof. Kemudian di panggung filsafat muncul paham ateisme dimana Tuhan berada di luar batas-batas wacana rasional. Situasi ini menghadapkan manusia…
Proses penciptaan artistik karya-karya seni semakin digerakan oleh kekuatan logika “fulus” yang sama sekali tidak “tulus”. Yang jelas tidak ia pahami pula adalah bahwa di era globalisasi dan digitalisasi saat ini, kin tengah terjadi transformasi proses kreatif penciptaan karya-karya seni menjadi sebuah industri, bukan sembarang industri tetapi sebuah industri raksasa yang semakin kuat b…
Kerencaman budaya khususnya berkaitan lukisan-lukisan gua yang diilhamkan oleh masyarakat silam di Malaysia, merupakn satu khasanah unik yang sangat bernilai kepada negara. Khazanah budaya silam ini perlu diperhatikan supaya tidak pupus ditelan jaman dan dapat ditelaah oleh segenap lapisan generasi. Ini merujuk kepada lukisan gua di tapak-tapak prasejarah di Malaysia yang menyimpan seribu makna…
Bagaimana kita bisa menggunakan budaya visual dan materi untuk menjelaskan masa lalu? Ludmilla Jordanova menawarkan pengenalan yang menarik dan bijaksana untuk peran gambar, benda-benda dan bangunan dalam studi masa lalu. Melalui kombinasi bab tematik dan esai tentang artefak tertentu - bangunan, sepotong patung, pameran fotografi dan potret dicat - dia menunjukkan bagaimana menganalisis badan …
Apa tempat yang gambar terus di antara jenis lain dari bukti sejarah? Dalam Eyewitnessing, Peter Burke ulasan grafis, foto, film, dan media lainnya dari berbagai negara dan periode dan meneliti kegunaan pragmatis mereka. Buku ini deras diilustrasikan survei peluang dan tantangan menggunakan gambar untuk memahami lain kali. Dalam pertahanan menyeluruh dan menarik dari pentingnya visual untuk sej…
Buku ini menguraikan bahwa keunikan musik Melayu ditandai tidak saja dengan kualitas Islaminya yang generik, melainkan juga melalui berbagai pengaruh budaya oksidental dan oreiental yang berakulturasi membentuk sebuah genre musikal yang hibridal. Kehadiran waditra gambus dalam ontologi musik melayu menunjukkan adanya pengaruh Arab yang di dalam buku ini akan dibahas secara tekstual dan epistimo…
Metode penelitian kualitatif, sastra metodologis, dan kerja lapangan etnografi pada khususnya, telah dikenal ledakan popularitas dalam beberapa tahun terakhir; tidak pernah mereka begitu luas. Paul Atkinson telah dirinya mengambil bagian antusias dalam apa yang dilihat oleh Narmala Halstead, Eric Hirsh dan Judith Okely sebagai cara khusus dan khas dari menjadi seorang ilmuwan sosial. Untuk Etno…
Dua puluh tahun terakhir atau lebih telah melihat gelombang kepentingan dalam filsafat musik. Namun ada relatif sedikit literatur filsafat yang ditujukan khusus untuk lagu, menyanyi dan musik vokal pada umumnya. Koleksi baru ini esai tentang aspek filosofis lagu dan bernyanyi meliputi artikel tentang hubungan antara kata-kata dan musik dalam lagu-lagu, ontologi lagu dan rekaman, makna dalam lag…
Aslinya diterbitkan pada tahun 1940, buku ini menyajikan isi Kuliah Rede untuk tahun itu, yang disampaikan oleh Sir Augustus Daniel di Cambridge University. Buku ini akan menjadi nilai kepada siapa pun dengan minat dalam kritik seni dan sejarah seni. Ketika saya merasa terhormat dengan undangan untuk memberikan kuliah rede, saya harus tidak mengatakan bahwa saya ragu-ragu. Saya rerely telah mem…
Trance ritual selalu dikaitkan erat dengan musik-tapi mengapa, dan bagaimana? Gilbert Rouget menawarkan dan analisis diperpanjang musik dan trance, menyimpulkan bahwa tidak ada hukum universal dapat menjelaskan hubungan antara musik dan trance; mereka sangat bervariasi dan tergantung pada sistem makna dari konteks budaya mereka. Rouget ketat memeriksa korpus seluruh dunia data dari literatur et…
Tak terhitung rumah-rumah dan tempat-tempat publik yang menghiasi dindingnya dengan reproduksi lukisan-lukisan van Gogh,demikian pun sesuatu yang galib untuk menghiasi perkakas-perkakas rumahtangga dengan salinan lukisannya. Warna kuning yang gilang-gemilang, lukisan kursi dan pipanya sendiri. Lahirnya Vincent van Gogh di negeri Belanda sungguh sesuatu hal yang ironis. Pada tahun 1853, negeri E…
Buku ini memberitahu kita bahwa televisi merupakan media dengan daya jangkau dan daya tembus paling kuat di masyarakat. Stasiun televisi senantiasa memberikan program acara yang menarik sehingga penonton terus menonton dan mengikuti program tersebut. Sebagai salah satu komponen yang telah masuk prioritas utama di banyak rumah tangga, televisi dengan jangkauan siaran nasionalnya berperan besar d…
Serimpi kandha karya HB V menampilkan misteri tersendiri. Selain penyimpanan naskahnya dianggap keramat sehingga dirahasiakan, kandha dalam serimpi tersebut juga mengungkap sebuah cerita. Begitulah, kerahasiaan atau misteri serimpi yang diselubungi kramatisasi ada pada cerita itu sendiri. Karena kisah asmara seorang putera raja yang jatuh cinta pada adik kandungnya.Di satu sisi serimpi merupaka…
Dalam kaitannya dengan bentuk-bentuk perwujudan arsitektur, latar belakang kebudayaan memberikan corak-corak logika, etika dan estetika yang mengeras ke dalam bentuk-bentuk ruang, elemen dan ragam hiasnya. Budidaya manusia yang melahirkan dan menghidupkan kebudayaan, memberikan pula corak-corak identitas aristekturnya. Kebudayaan Bali mula merupakan kebudayaan yang masih muda sederhana dari ben…
Pada mulanya adalah kecintaan saya pada pertunjukan wayangkulit. Sebuah tontonan yang penuh dengan cerita yang mengandung banyak pesan, gambaran kehidupan manusia di dunia, berikut watak-wataknya yang beraneka ragam. Saya sangat tertarik dengan bentuknya, ornamen-ornamennya,warna-warnanya, dan terutama stilisasinya.Lebih jauh dan dalam lagi adalah kandungan nilai-nilai filsafatnya.
Wajah adalah fitur yang baik untuk membedakan karakter seseorang dan sangat penting dalam mengekspresikan emosi di antara manusia. Ekspresi wajah setiap orang berbeda dan dapat dilihat dengan jelas sesuai dengan suasana hatinya. Kadang-kadang ekspresi wajah bisa menipu dan bisa juga membuat keliru untuk ditafsirkan, tergantung pada karakter orang dan kondisi di mana mereka mengalami suasana hat…
Transformasi karya seni lukis dari sebuah entitas yang bernilai kreatif estetis menjadi komoditas seni telah menjadikan karya seni lukis menjadi produk penting investasi. Nilai asset investatifnya tidak ditentukan berdasarkan kalkukasi biaya produksi semata akan tetapi lebih pada pertimbangan nama seniman pelukisnya, selera pasar, dan strategi pemasarannya. Kompleksitas tranformasi ini tent…
Yogyakarta merupakan salah satu kota tujuan wisata di Indonesia, banyak objek wisata menarik mulai dari wisata alam sampai wisata sejarah. Keraton merupakan salah satu wisata sejarah di Yogyakarta. Keraton selain memiliki bangunan yang menunjukkan kemegahan dan keagungan juga menyimpan kekayaan lain seperti kuliner Keraton Yogyakarta. Masuknya budaya global secara tidak langsung menggeser kulin…
Barong yang merupakan kesenian pertunjukan tradisi yang sangat lekat dengan keagamaan dan disucikan oleh masyarakat menjadi akar pemikiran untuk merepresentasikan perubahan masyarakat Bali, karena saling memengaruhi satu sama lain. Satusisi kesenian tradisi diburu pariwisata, Pariwisata di era globalisasi ini merubah kondisi sosial masyarakat Bali, mengembangkan kesenian yang sakral ke profan, …
Kuta adalah daerah pariwisata maju yang terkenal dengan matahari terbenam (sunset). Kemajuan pariwisata yang terjadi di Kuta Bali membuat semakin meningkatnya pembangunan seperti tempat penginapan dan hotel. Ini adalah sebuah penanda yang sangat baik, jika dilihat dari sisi pembangunan karena kesejahteraan penduduk terjamin. Namun lambat laun kemajuan pariwisata yang kian pesat membuat semakin …
Modernisasi adalah pergeseran sikap dan mentalitas warga masyarakat untuk dapat hidup sesuai dengan tuntutan masa kini. Seperti permainan masa sekarang yang lebih menjauhkan anak-anak muda dari interaksi sosial. Bahwa mereka lebih memilih asik dengan gadget yang dimiliknya daripada berinteraksi secara langsung dengan individu-individu yang berada di sekitarnya. Akibatnya, mulailah terjadi semac…
Ujung timur Jawa, termasuk Jember merupakan wilayah yang nyaris tidak tersentuh historiografi, khususnya sejarah masa klasik atau kuno. Historisitas Jember selama ini hanya berkutat pada fragmen materi-materi dan berupa mozaik yang perlu ditata dan direkontruksi kembali. Sejarah Jember sebagai suatu entitas dan merupakan aspek integral dalam jatidiri masyarakatnya, telah diintrodusir sedemikian…
Psikologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari perilaku manusia dalam hubungannya dengan lingkungan. Objek materi psikologi adalah tingkah laku manusia, yang mencukupi kekuatan-kekuatannya, modusnya, fungsinya dan aktivitasnya.Definisi dan kajian psikologis terus berkembang dinamis dan memunculkan banyak istilah baru yang belum banyak dipahami. Buku ini hadir untuk mengatasi permasalahan te…
Buku ini mengupas perubahan sosial dan politik yang revolusioner di Yogyakarta akibat pergantian kekuasaan dari Pemerintah Hindia Belanda, kemudian Militeristik Jepang dan akhirnya RI.Secara jelas digambarkan perubahan yang berkenaan dengan administrasi pemerintahan, partai politik, pertanian, perkebunan rakyat, perkembangan teknologi, perkembangan pendidikan kemudian perusahaan asing dan akhir…
Bentara Budaya dan Museum OHD Magelang berupaya untuk memamerkan karya-karya lama perupa kita yang berkiprah di sekitar tahun 1940-1950 an, hal ini dimaksudkan untuk memberi gambaran kepada generasi muda dan para pecinta seni rupa khususnya tentang keadaan, kenyataan dan kejadian sekitar masa awal perkembangan seni rupa Indonesia masa lalu. Museum OHD mempunyai banyak sekali koleksi karya-karya…
Salah satu tujuan penerbitan buku ini adalah untuk memastikan pengaruh sejumlah tokoh muslim pada masyarakat atau atas nama komunitasnya. Adapun yang dimaksud dengan Tokoh Berpengaruh dalam hal ini adalah: siapa saja yang memiliki kekuasaan (berupa budaya, ideologi, finansial, politik, atau selainnya) untuk membuat perubahan yang akan memberi dampak besar bagi Dunia Muslim. Meskipun perlu dicat…
Buku ini selaras dengan lembaga UPTD Taman Budaya Daerah Istimewa Yogyakarta yang memiliki fungsi dan peran dokumentatif dan kesejarahan, referensi dan sumber informasi, apresiatif dan promotif, serta inspiratif dan motivaris. Banyak seniman atau perupa berkualitas lahir, tumbuh dan berproses di kawasan Yogyakarta, hal ini tidak bisa terlepas dari berbagai aspek yaitu aspek histori dan aspek ed…
Penelitian kualitatif ini membahas tentang efektivitas pengajaran ricikan gender yang dilakukan di pendidikan formal dengan menggunakan model aural (pendengaran). Studi kasus dalam penelitian ini adalah pembelajaranricikan gender yang dilakukan oleh Teguh, staf pengajar di Jurusan Karawitan ISI Yogyakarata. Penelitian ini diharapkan dapat mengingatkan pendidik g…
Karya lukisan bermakna sosial dapat sebagai media komunikasi antara seniman dan masyarakat tentang pesan tertentu sebaiknya tetap didasarkan atas kesadaran bahwa segalanya demi kebaikan dan kemajuan bersama. Namun di sisi lain nilai personalisasi dan sosialisasi dalam lukisan perlu juga diusahan keseimbangannya. Pendekatan provokatif dengan muatan pesan terte…
Tujuan umum penciptaan seni partisipatori ini untuk memberikan inspirasi dan solusi konkret atas permasalahan kreativitas siswa SMA di Surakarta. Sedangkan secara khusus, bertujuan untuk : 1) mewujudkan strategi proyek seni partisipatori School Art Lab yang berpijak pada daya kreatif siswa, 2) melaksanakan proyek seni partisipatori School Art Lab untuk memberdayakan potens…
Indonesia dapat dianggap musik etniknya paling kaya diseluruh dunia, karena memiliki lebihdari700 suku bangsa yang masing-masing mempunyai bahasa dan budaya, serta seni termasuk musik etnik. Salah satu musik etnik Indonesia yang sangat unik adalah Sasando yang berasal dari pulau Rote, Nusa Tenggara Timur. Dalam masyarakat tempat asal penulis, yaitu dinegara Jepang juga terdapat banyak alat musi…
Oei sangat mencintai lukisan-lukisan dari Widayat, ia pun sudah mengoleksinya sejak Widayat masih hidup. Buku ini ditulis juga dalam rangka perayaan ulang tahun yang ke-75. Buku yang didukung oleh Bakti Budaya Djarum Foundation ini terdiri dari 224 halaman. Isinya terdiri dari penjelasan 133 lukisan cat minyak, arkrilik di atas kanvas atau board, karya di atas kertas, keramik, dan marmer. Sert…
Boom karya seni nggak ada indahnya buat saya karena terlalu dominan urusan bisnisnya dan selalu diikuti dorongan spekulasi. Saya tidak pernah tertarik pada seniman yang sepenuhnya berorientasi ke pasar. Saya tidak terlalu peduli, apa yang mereka lakukan dan apa yang mereka pelajari. Dari dulu sampai sekarang seniman yang betul-betul membuat karya seni selalu ada, dan biasanya saya berurusan den…