Di luar kelompok internasional yang mengeksplorasi seni kontemporer seniman yang beragam praktik kreatif selama satu dasawarsa terakhir telah membantu dalam pengembangan dunia seni kontemporer.Seni kontemporer yang bersemangat adegan adalah salah satu inovasi, ekspansi dan konstan di mana seniman selalu menemukan kembali diri mereka sendiri dan melarutkan. batas-batas dalam disiplin ilmu yang a…
Terbitnya buku Profil Seniman dan Budayawan Yogyakarta, edisi tahun 2020 ini layak disyukuri dan disambut gembira. Melalui buku ini masyarakat dapat mengenali, memahami, dan mengapresiasi sosok senimandan budayawan beserta karya - karyanya. Keberadaan para seniman dan budayawan Yogyakarta turut meneguhkan nilai - nilai keistimewaan DIY. Selain itu, makna penting keberadaan seniman dan budayawan…
Berkarya merupakan cara manusia untuk memuliakan dirinya, apapun tantangannya. Karena itu, manusia sebagaimakhluk kebudayaan, tidak akan mengibarkan bendera putih meskipun diancam oleh pandemi. Karya - karya harus lahir dan mengalir. melalui penerbitan buku ini, Taman Budaya Yogyakarta (TBY) berupaya mengapresiasi kontribusi seniman dan budayawan DIY bagi perkembangan kebudayaan masyarakat. Se…
Buku ini merupaka rangkaian dari kegiatan yang diselenggarakan Taman Budaya Yogyakarta seperti seni pertunjukan tradisional maupun modern, revitalisasi kesenian tradisional, pameran seni rupa, festival seni dan lainnya. Tujuannya adalah untuk mendokumentasi rekam jejak kultural para seniman dan budayawan Yogyakarta, memberi kontribusi terhadap perkembangan nilai seni-budaya di Yogyakarta melalu…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan manajemen galeri swasta di Yogyakarta dan peran pemilik galeri yang berprofesi sebagai seniman, masing-masing galeri memiliki ciri khas yang membedakan dengan galeri lainnya. Manfaat penelitan ini menjelaskan tentang manajemen dalam galeri swasta, antara lain: “Museum Dan Tanah Liat”, “Kersan Art Studio” dan “Sangkring Art Space”. …
Penelitian ini meneliti penerapan manajemen penciptaan karya seni rupa yang dilakukan seniman dengan melibatkan tim produksi dalam melaksanakan proyek seni. Meskipun ketiadaan infrastruktur kesenian yang mapan dalam situasi independen, pola kerja seniman secara relatif tidak rigid. Pada praktik seninya melalui pengalaman sosial, seniman selalu bereksplorasi dan berimprovisasi selama proses krea…
Dari kaca mata Jakob yang waras, kegilaan Jeihan dapat tertangkap secara utuh. Termasuk bagian-bagian warasnya. Jakob melukis modelnya dengan kegilaan Jeihan dalam kewarsaannya sendiri. Hasilnya adalah lukisan gila : campuran antara lukisan ala Raden Saleh dan Affandi. Lahiriah dan batiniyah Jeihan tergambar dalam pigura kearifan pujangga.Pendek kata, melihat lukisan profesor yang satu ini, Jei…
Buku ini memaparkan berbagai studi kasus menyangkut berbagai kehidupan tari di Indonesia. Sebagai buku ajar maka hasil penelitian ini sangat membantu para mahasiswa dalam memahami tari dari dimensi antropologi. Bagi para peneliti tari maka buku ini juga dapat dijadikan kunci pembuka untuk memasuki area penelitian tari terutama fenomena-fenomena tari tradisi yang hidup dan berkembang di berbagai…
Beberapa bentuk seni tradisional Jawa mulai menipis penggemarnya dan dihadapkan pada beberapa tantangan akibat perubahan sosial budaya yang terjadi di Indonesia. Perubahan sosial budaya tersebut antara lain adalah perkembangan tekhnologi komunikasi, perubahan sistem sosial, dan perubahan sistem nilai. Perubahan atas hal-hal itu membuahkan tuntutan-tuntutan baru pada seni tradisional, yakni tunt…
Buku ini ditulis sebagai wujud penghargaan terhadap tiga seniman bali asal desa Singapadu, Cokorda Oka Tublen, I Wayan Geria, dan I Made Kredek yang telah berjasa besar dalam pelestarian maupun pengembangan seni pertunjukan Bali. Mereka telah engabdikan hampir seluruh hidupnya bagi jagat seni. Selain sebagai pelaku (penari, Aktor, Penabuh), Mereka juga banyak membina dan melatih para seniman m…
Strategi Project Portfolio Management (PPM) umumnya digunakan pada ranah bisnis dan diaplikasikan oleh perusahaan atau organisasi skala besar yang telah memiliki banyak portfolio unit bisnis. Penelitian ini meneliti penerapan strategi PPM yang digunakan pada ranah kesenian yang cendrung memiliki bentuk organisasi skala kecil. Penulis mengambil contoh studi kasus Yayasan dan CV Eko Nugroho guna …
Rezim Presiden Soeharto memproyeksikan diri sebagai sebuah orde kultural dengan justifikasi atas nama “tradisi”. Rezim ini mencita-citakan pembangunan sebuah negara Pancasila berisikan manusia Indonesia seutuhnya yang berbudaya dan sarat dengan investasi dalam pendidikan nilai-nilai. Untuk memahami apa yang terjadi, kita harus menyelami latar belakang pemikiran Jawa mengenai semua itu dan k…
Sebuah buku biografi yang pantas dan layak dibaca, terutama para seniman. Buku yang bertutur uraian singkat perjalanan karier Prof.Soedarso, Sp, MA, seorang seniman yang memberi andil besar lahirnya lembaga pendidikan tinggi seni, Institut Seni Indonesia Yogyakarta. Kiprahnya yang berhubungan dengan Akademi Seni Rupa Indonesia yang kemudian berkembang menjadi Sekolah Tinggi Seni Rupa Indonesia …
Indonesia identik dengan seni berkualitas tinggi yang berasal dari warisan budaya turun temurun. Nah, bagaimana mengintegrasikan budaya leluhur itu dengan selera masyarakat yang selalu berkembang? Buku ini menyajikan pengalaman yang berhasil menjawab tantangan itu.Etnis?jangan terlalu etnis,kawinkan natara Timur dan Barat.
Buku ini menguraikan bahwa keunikan musik Melayu ditandai tidak saja dengan kualitas Islaminya yang generik, melainkan juga melalui berbagai pengaruh budaya oksidental dan oreiental yang berakulturasi membentuk sebuah genre musikal yang hibridal. Kehadiran waditra gambus dalam ontologi musik melayu menunjukkan adanya pengaruh Arab yang di dalam buku ini akan dibahas secara tekstual dan epistimo…
Buku ini berisi kesan, pesan, kritik dan anekdot tentang pak But, yang ditulis oleh warga ISI Yogyakarta, wartawan dan para seniman, selama bergaul delapan tahun bersama Pak But. Melalui buku ini mereka bebas mengungkapkan kesan apa yang mereka rasakan sesuai gaya mereka masing-masing.Ada yang serius, santai, mengharukan, mengeritik, guyon, bahkan celelekan. Menurut editornya, buku ini adalah b…
Sebagai bagian dari Deloitte Consulting, salah satu merger terbesar dan akuisisi (M & A) praktek konsultasi di dunia, penulis Janice Roehl-Anderson mengungkapkan di M & A Teknologi Informasi Best Practices bagaimana perusahaan secara efektif dan efisien dapat menangani aspek IT merger, akuisisi, dan divestasi. Diisi dengan praktik terbaik untuk menerapkan dan memelihara sistem, buku ini membant…
Buku seri tokoh seni pertunjukan Indonesia ini membuka lebar bagi genre apa saja yang terdapat dalam seni pertunjukan kita. Pada seri pertama ini kami memilih untuk menampilkan tokoh seperti Rendra yang bisa dikatakan ikon bagi kebangkitan teater modern di Indonesia. Sardono W Kusumo yang bisa dibilang pionir dalam genre tari kontemporer di Indonesia dan Slamet Abdul Sjukur, komponis kontempore…
Daerah Istimews Togyakarta memiliki banyak kreator seni-budaya, mereka telah menggoreskan jejak gagasan budaya ekspresi kesenian melalui karya. Semua itu menjadi kekayaan kita, yang sangat layak untuk dibaca, dipelajari, dipahami dan dimaknai serta didokumentasi. sehingga, bisa memperkaya cara pandang kita dalam mengembangkan kebudayaan. Kesenian dan kebudayaan tumbuh dan berkembang berawal dar…
Penelitian Disain Komunikasi Visual ini membahas aspek tipografi pada uang kertas darurat Uang Republik Indonesia Propinsi Sumatera (URIPS) emisi Bukittinggi tahun 1947-1949. Tipografi menjadi salah satu elemen utama dan mendominasi dalam struktur disain uang kertas URIPS. Suatu sikap estetik yang unik disaat perancangnya Usman Kagami berlatarbelakang seniman fine art, memilih tipografi se…
Di pulau Jawa pada masing-masing daerah memiliki kesenian dengan ciri khasnya sendiri. Di Jawa Tengah terkenal dengan kesenian tembang jawa atau sinden, Jawa Barat dikenal dengan kesenian tari Jaipong, dan Jawa timur memiliki budaya kesenian salah satunya adalah Ludruk yang diperkirakan muncul pada abad ke-13 hingga sekarang. Masing-masing suku bangsa memiliki keane…